Browse Items (3 total)

  • Tags: Korupsi

PERTIMBANGAN HAKIM DALAM MEMUTUSKAN PERKARA TINDAKPIDANA KORUPSI YANG SUDAH MENINGGAL

Tindak Pidana Korupsi di Indonesia merupakan Tindak pidana khusus yang
termasuk kepada kejahatan luar biasa (extra ordinary crime) maka harus diberikan
hukuman yang luar biasa juga, sehingga terbentuklah Undangundang No. 31
Tahun 1999 Tentang…

PERAN PENYIDIK KEPOLISIAN DALAM UPAYA PENGEMBALIAN KEUANGAN NEGARA HASIL TINDAK PIDANA KORUPSI PADA WILAYAH HUKUM POLDA BENGKULU

Tindak pidana korupsi dinyatakan sebagai kejahatan serius sehingga perlu penanganan yang
bersifat “extra ordinary treatment”. Kasus korupsi yang terjadi menandakan bahwa negara
mengalami kerugian baik berupa uang maupun asset yang seharusnya…

PERANAN PEREKAMAN PERSIDANGAN (COURT MONITORING) KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI DI PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI PADA PENGADILAN NEGERI KLAS 1A KOTA BENGKULU

Kegiatan Perekaman Persidangan (Court Monitoring) adalah bentuk konkret yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi sebagai pengawasan terhadap proses peradilan di pengadilan tindak pidana korupsi. Perekaman Persidangan (Court Monitoring) pertama…