KESIAPSIAGAAN BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH TERHADAP PENANGGULANGAN BENCANA BANJIR DI KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

KESIAPSIAGAAN BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH TERHADAP PENANGGULANGAN BENCANA BANJIR DI KOTA BENGKULU

Description

Tujuan penelitian ini mengetahui kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah terhadap penanggulangan bencana banjir di Kota Bengkulu.
Jenis penelitian kualitatif. Informan dalam penelitian ini berjumlah 3 orang dengan 2 triangulasi di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bengkulu. Teknik Pengumpulan Data dengan observasi dan wawancara. Teknik Analisis Data dari semua data dan informasi yang didapat pada suatu penelitian harus segera dituangkan kedalam tulisan dan dianalisis.
Hasil penelitian didapatkan beberapa upaya yang dilakukan oleh pemerintah Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bengkulu sudah berjalan dengan bagus, upaya-upaya BPBD yang sudah tersusun secara struktur seperti terlaksananya program pemberdayaan relawan penanggulangan bencana, terlaksananya program pengadaan sarana dan prasarana, terlaksananya program simulasi penanganan bencana dan penanganan pengungsi, belum terlaksana secara menyeluruh program DESTANA (Desa Tangguh Bencana). Faktor penghambat BPBD dalam penanggulangan bencana banjir yaitu kurangnya dana dari pemerintah, kurangnya alat yang tersedia di instansi BPBD serta kurangnya SDM.
Diharapkan Pemerintah Badan Penanggulanagan Bencana Daerah (BPBD), harus tetap konsisten dalam melaksanakan tugasnya dan tetap konsisten dalam menjaga prinsip BPBD mengenai bencana yang terjadi di Kota Bengkulu.

Creator

RAHAYU ULFA GUSTIANI
NPM. 1680100047


Hasan Husin, S.Pt., M.Kes

Source

KESEHATAN MASYARAKAT

Publisher

upt

Date

06/04/2021

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Relation

A.Wawan & Dewi M. 2011. Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusi.Cetakan II. Yogyakarta : Nuha Medika
Addiarto, Widya dan Rizka Yunita. (2019). Buku Ajar Manajemen Bencana dan Strategi Membentuk Kampus Siaga Bencana Darri Perspektif Keperawatan. Sulawesi Selatan: Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia.
Aini. (2017). Faktor Internal dan Eksternal Pada Pelaksanaan Edukasi Pengurangan Risiko Bencana. Idea Nursing Journal Vol. VIII No. 1 2017. ISSN : 2087-2879, e-ISSN : 2580 - 2445
Aji, Ananto. (2015). Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana Banjir Bandang Di Kecamatan Welahan Kabupaten Jepara. Indonesian Journal of Conservation Volume 04, Nomor 1, tahun 2015. Hlm. 1-8.
Anugrah. (2018). Kinerja Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Manado dalam Upaya Penanggulangan Korban Bencana Banjir. Jurnal Jurusan Ilmu Pemerintahan. Volome 1 No. 1 Tahun 2018
BNPB. 2017. Buku Pedoman Latihan Kesiapsiagaan Bencana Membangan Kesadaran, Kewaspadaan, dan Kesiapsiagaan dalam Menghadapi Bencana Cetakan Pertama. Jakarta : Graha BNPB. ISBN: 978-602-5693-05-2
BNPB. 2018. Buku Saku Tanggap Tangkas Tangguh Menghadapi Bencana Cetakan Ketiga. Jakarta : Graha BNPB. ISBN: 978-602-5693-05-2
Deby, Aurellia Chintia. (2019). Peran Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Dalam Tahap Kesiapsiagaan ( Studi Pada Kantor BPBD Kota Batu). Jurnal Respon Publik Volume 13, No. 3, Tahun 2019, Hal 34-41.
Heti, Setya dkk. (2018). Kesiapsiagaan Sekolah Terhadap Potensi Bencana Banjir DI SDN Gebangmalang Kecamatan Mojoanyar Kabupaten Mojokerto. Jurnal Biosains Pascasarjana Vol. 20 (2018) pp.
Karmila. (2017). Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Terhadap Penanggulangan Bencana Banjir Di Kota Bengkulu. Skripsi. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
Khambali, I (Ed). (2017). Manajemen Penanggulangan Bencana. Yogyakarta: Andi.
Noor, Djauhari. (2014). Pengantar Mitigasi Bencana Geologi. Yogyakarta: Deepublish.
Profil BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah). 2018. Kota Bengkulu.
Purnomo, Rachmadi. (2013). Manajemen Kedaruratan Kesehatan Lingkungan Dalam Kejadian Bencana. Jakarta: PT RajaGraFindo Persada.
Sari, Nurkumala. (2014). Implementasi Tugas Dan Fungsi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DI Kabupaten Maros. Skripsi. Universitas Hasanuddin Makassar
Setio, Gurniawan dkk. (2016). Peranan Literasi Informasi Bencana Terhadap Kesiapsiagaan Bencana Masyarakat Jawa Barat. Jurnal Pendidikan Geografi Volume 16, Nomor 2, Tahun 2016.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.
Suherianti, Mayub dkk. (2018). Potensi Rawan Banjir Kecamatan Muara Bangkahulu Sebagai Penunjang Pembelajaran Materi Pemanasan Global Di SMPN 11 Kota Bengkulu. PENDIPA Journal of Science Education, 2018: 2(1), 95-102
Udori, (2019). Upaya Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dalam penanggulangan bencana banjir. Jurnal Politik dan Pemerintahan Daerah. Vol. 1 (2), 2019, 85-94
Ulum, M Chazienul. (2014). Manajemen Bencana Suatu Pengantar Pendekatan proaktif. Malang : Elektronik Pertama dan Terbesar di Indonesia.
Umar, Nurlailah. (2013). Pengetahuan dan Kesiapsiagaan Masyarakat Menghadapi Bencana Banjir di Bolapapu Kecamatan Kulawi Sigi Sulawesi Tengah. Jurnal Keperawatan Soedirman, Volume 8, No. 3, Tahun 2013.

Format

pdf

Language

bahasa indonesia

Citation

RAHAYU ULFA GUSTIANI NPM. 1680100047 and Hasan Husin, S.Pt., M.Kes , “KESIAPSIAGAAN BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH TERHADAP PENANGGULANGAN BENCANA BANJIR DI KOTA BENGKULU

,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed March 29, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/1922.