ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA PADA
SURAT KELUAR DAN SURAT MASUK DI SMP NEGERI 09
KOTA BENGKULU TAHUN 2019

Dublin Core

Title

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA PADA
SURAT KELUAR DAN SURAT MASUK DI SMP NEGERI 09
KOTA BENGKULU TAHUN 2019

Description

Analisis Kesalahan Penggunaan Tanda Baca Pada Surat Keluar dan
SuratMasuk. Peneliti masih menemukan adanya kesalahan, terutama dalam
kesalahan penggunaan tanda baca. Kesalahan tersebut terjadi berulang-ulang ,
padahal surat keluar dan surat masuk termasuk dalam surat resmi yang
seharusnya tidak ada lagi kesalahan penggunaan tanda baca. Rumusan
masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana kesalahan penggunaan
tanda baca pada surat keluar dan surat masuk di SMP Negeri 09 Kota
Bengkulu? (2) Apa upaya yang dilakukan oleh SMP Negeri 09 Kota
Bengkulu untuk memperbaiki kesalahan penggunaan tanda baca tersebut? (3)
Bagaimana implementasi penggunaan tanda baca dalam surat keluar dan surat
masuk dalam pembelajaran bahasa? Tujuan penelitiannya (1) Untuk
mengetahui kesalahan-kesalahan penggunaan tanda baca dalam surat keluar
dan surat masuk di SMP Negeri 09 Kota Bengkulu (2) Untuk mengetahui
upaya-upaya yang dilakukan dalam mengatasi kesalahan penggunaan tanda
baca dalam surat keluar dan surat masuk di SMP Negeri 09 Kota Bengkulu
(3) Untuk mengetahui implementasi penggunaan tanda baca surat keluar dan
surat masuk dalam pembelajaran bahasa. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif, populasi dalam penelitian
ini berjumlah 53 surat dan sampelnya masing-masing 15 surat keluar dan 12
surat masuk. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan (1)
Dokumentasi dan (2) Teknik Wawancara. Teknik pengolahan data penelitian
ini mempelajari data serta mengelompokkan data dengan memperhatikan
karakteristik kesalahan penggunaan tanda baca, menghitung frekuensi
kesalahan penggunaan tanda baca, dan menyimpulkan hasil. Kesimpulan
dalam penelitian ini yaitu kesalahan penggunaan tanda baca pada surat keluar
dan surat masuk didominasi kesalahan penggunaan tanda titik. Pada surat
keluar penggunaan tanda titik yang berjumlah 35 buah (35%) dan surat
masuk kesalahan penggunaan tanda titik berjumlah 25 buah (26, 31%). Upaya
untuk memperbaiki kesalahan tersebut adalah melakukan pelatihan atau
penataran PUEBI khususnya pada penggunaan tanda baca. Implementasi
dalam pembelajaran bahasa yaitu menentukan dan memperbaiki kesalahan
penggunaan kata, kalimat, ejaan dan tanda baca.

Creator

DINA FADJRIYATI UTAMI
NPM:1621120045
Pembimbing :
Prof. Dr. H. Syanurdin, M.Pd
Penguji I:
Dra. Reni Kusmiarti, M.Pd
Penguji II:
Dr. Mardan, M.Pd

Source

Bahasa Indonesia

Publisher

UPT Perpustakaan

Date

30 Oktober 2021

Contributor

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Rights

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Language

Bahasa Indonesia

Identifier

Akdon dan Hadi Sahlan. 2005. Aplikasi Statistika dan Metode Penelitian untuk
Administrasi dan Manajemen. Bandung: Dewa Ruchi.
Aldema, Yolanda Agnes dkk. 2019. ―Kesalahan Berbahasa Indonesia Surat Dinas
Desa Batan Sebagai Materi Ajar Bahasa Indonesia di SMP‖. BASATRA
Jurnal Bahasa, Sastra dan Pengajarannya Volume 7 & No.2 ISSN 2302-
6405. https://jurnal.uns.ac.id/Basatra/article/view/3799/pdf. Diakses 31
Januari 2021 jam 16.29 WIB.
Arikunto, Suharsimi. 2006. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Bina Aksara.
Arifin, Zaenal. 2011. Seribu Satu Kesalahan Berbahasa Bahan Penyuluhan
Bahasa Indonesia. Jakarta: Akademika Pressindo.
Ashari, Riffa Fa‘izza. 2018. ―Analisis Penggunaan Ejaan Pada Surat Dinas di
Kantor Desa Muneng Kecamatan Purwoasri Kabupaten Kediri‖. Skripsi.
FKIP. Pendidikan Bahasa Indonesia. Universitas Nusantara PGRI Kediri.
Kediri.
Bahanan, Faris Akhmad. Pengertian dan Fungsi Wawancara Menurut Para Ahli‖.
http://faris12metalcore.blogspot.com/2015/05/pengertian-dan-fungsiwawancara.html?m=1. Diakses 14 September 2020 jam 20.45 WIB.
Heny, Randy. 2017. Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Pustaka
Pelajar.
Keraf, Gorys. 1994. Komposisi: Sebuah Pengantar Kemahiran Berbahasa
Indonesia. Ende: Nusa Indah.
Maxmanroe. ―Pengertian Surat Masuk dan Surat Keluar, Fungsi, Tujuan, dan
Jenisnya‖.https://www.maxmanroe.com/vid/surat/pengertian-surat-masuksurat-keluar.html. Diakses 12 Agustus 2020 jam 11.24 WIB.
Moleong, Lexy J. 1991. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja
Rosdakarya.
Nurfaisah. 2018. ―Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia dalam Surat Menyurat
di Kantor Kelurahan Layana Indah‖. Jurnal Bahasa dan Sastra Volume 3
No.3. http://jurnal.untad.ac.id/jurnal/index.php/BDS/article/view/ 110042.
Diakses 31 Januari 2021 jam 16.30 WIB
Purwandari, Heny Setya. 2014. ―Analisis Kesalahan Berbahasa pada Surat Dinas
Kantor Kepala Desa Jladri‖. Basatra Jurnal Penelitian Bahasa, Sastra
Indonesia dan Pengajarannya. Volume I (3): 478-489 ISSN 12302-6405.
Setyawati, Nanik. 2010. Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia Teori dan
Praktik. Surakarta: Yuma Pustaka.
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Sunendar, Dadang dkk. 2016. Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Edisi
Keempat. Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Syanurdin. 2018. Pembelajaran Menulis Bahasa Indonesia Hukum. Yogyakarta:
Adicita Karya Nusa.
Tarigan, Henry Guntur. 1997. Pengajaran Analisis Kesalahan Berbahasa.
Jakarta: Erlangga.
Winarno, Surakhmad. 2004. Pengantar Penelitian Ilmiah, Dasar, Metode, Teknik.
Bandung: Tarsito.
Wursanto, Ignatius. 1991. Kearsipan I. Yogyakarta: Kanisius.
Yuliana. 2013. ―Analisis Kesalahan Penggunaan Tanda Baca dalam Surat Dinas
di Puskesmas Sri Bintan Kabupaten Bintan‖. Artikel E-Journal. FKIP.
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.Universitas Maritim Raja Ali
Haji. Tanjung Pinang.
Zakky. 2019. ―Bagian-bagian Surat beserta Penjelasan dan Contohnya
(Lengkap)‖. https://www.zonareferensi.com./bagian-bagian-surat/.
Diakses 15 Juli 2020 jam 15.20 WIB.
Z, Mariskha. 2015. Memahami Surat Formal Disertai Berbagai Macam Contoh
Surat. Palembang: Graha Ilmu

Citation

DINA FADJRIYATI UTAMI NPM:1621120045 et al., “ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN TANDA BACA PADA
SURAT KELUAR DAN SURAT MASUK DI SMP NEGERI 09
KOTA BENGKULU TAHUN 2019
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 19, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/2545.