PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI ZPT TERHADAP PERTUMBUHAN JERUK NAGAMI (Fortunella margarita L.)
DENGAN TEKNIK SAMBUNG

Dublin Core

Title

PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI ZPT TERHADAP PERTUMBUHAN JERUK NAGAMI (Fortunella margarita L.)
DENGAN TEKNIK SAMBUNG

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Jenis Dan Konsentrasi ZPT Terhadap Pertumbuhan Jeruk Nagami (Fortunella margarita L.) Dengan Teknik Sambung Rancangan yang digunakan yaitu rancangan acak lengkap (RAL) faktorial dengan 2 faktor yaitu faktor pertama jenis ZPT (Z) : Atonuik (Z0), ZPT Alamai dari Rebung Bambu (Z1), ZPT Alamai dari Bawang Merah (Z2), sedangkan faktor ke dua yitu Konsentrasi ZPT (K) : dengan konsentrasi 25% (K1), konsentrasi 50% (K2), dan konsentrasi 75% (K3) masing-masing perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Hasil data dianalisis menggunakan Analisis Sidik Ragam (ANOVA) dan apabila berbeda nyata dilakukan uji lanjut Duncan’s Mutiple Range Test (DMRT) taraf 5 %. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan pemberian jenis ZPT berpengaruh sangat nyata terhadap jumlah tunas 6 MSS, jumlah daun 4, 7, dan 10 MSS, panjang tunas 7 dan 10 MSS, sedangkan pada perlakuan pemberian jenis dan konsentrasi ZPT belum menunjukkkan interaksi terhadap semua parameter yang diamati.

Creator

DIRGA AZNAN HARAHAP
NPM. 1750100052


Pembimbing 1
Dr. Ir. Eva Oktavidiati, M. Si
Pembimbing 2
Ir. Fiana Podesta, MP
Pengguji 1
Ir. Jafrizal ., M.Si
Pengguji 2
Ir. Usman., M.Si

Source

AGROTEKNOLOGI

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

26 AGUSTUS 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

BAHASA INDONESIA

Identifier

Adinugraha, Sugeng Pudjiono dan Toni Herawan.2007. Teknik Perbanyakan Vegetatif Jenis Tanaman Acacia Mangium. Info Teknis Vol. 5 No. 2, September 2007. Balai Besar Penelitian Bioteknologi Dan Pemuliaan Tanaman Hutan. Bogor.

Aeni, N., S. Salman dan M. D. Sukmasari. 2017. Cara Perbanyakan Vegetatif dan Pemberian Zat PengaturTumbuh terhadap Pertumbuhan Tunas pada Tanaman Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia swingle).Jurnal Ilmu Pertanian dan Peternakan. 5(2): 180-189.

Alimudin, Melissa, S. dan Ramli. 2017. Aplikasi Pemberian Ekstrak Bawang Merah (Allium cepa L.)Terhadap Pertumbuhan Akar Stek Batang Bawah Mawar (Rosa Sp.)Varietas Maltic. Jurnal Agroscience. Vol 7(1). Hlm 194-202.

Aliamsah, S. 2013. Pengaruh Dosis Perendaman Menggunakan Zat Pengatur Tumbuh Atonik (ZPT) Terhadap Pertumbuhan Benih Jarak Pagar (JatrophaCurcas L).J. Pertanian Terpadu. 1(2):80-88 hal.

Ardana, R,c. 2009. Pengaruh macaam zat pengatur tumbuh dan frekuensi penyemprotan terhadap pertumbuhan awal bibit gelombang cinta (Anthurium plowmani).Skripsi S1 FPUNS Surakarta. Diakses 8 April 2019
Ariani, S.B., D. S. Sembiring, dan N. K. Sihaloho. 2017. Keberhasilan Pertautan Sambung Pucuk pada Kakao (Theobroma cacao L) dengan Waktu Penyambungan dan Panjang Entres Berbeda. Jurnal Agroteknosains, 1(2): 87- 99.
Ariska, nana, Sumainika, dan Fajri. 2020. Pengaruh Jenis Dan Konsentrasi Zpt Alami Terhadap Pertumbuhan Stek Lada (Piper nigrum L.) The Effect Of Natural ZPT Type And Concentration On Growth Of Pepper (Piper nigrum L
Artanti, F.Y. 2007.Pengaruh Macam Pupuk Organik Cair dan Konsentrasi IAA terhadap Pertumbuhan Stek Tanaman Stevia (Stevia rebaudiana Bertoni M.).Skripsi S1 FP UNS Surakarta.
Bibit Lilik Lestari, 2011. Kajian ZPT Atonik dalam Berbagai Konsentrasi dan Interval Penyemprotan terhadap Produktivitas Tanaman Bawang Merah (Allium ascolanicum L.).Fakultas Pertanian Universitas Mochamad Sroedji. Jember
Firman, C dan Ruskandi. 2009. Teknik pelaksanaan percobaan pengaruh naungan terhadap keberhasilan penyambungan tanaman jambu mete. Buletin Teknik Pertanian

Hernita. 2004. Teknologi perbanyakan vegetatif tanaman buah. Jurnal Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jambi, 3(7): 61-84.
Irna Syofia, Zulhida, R, dan Irfan, M. 2017. Pengaruh Tingkat Konsentrasi Ekstrak Bawang Merah (Allium cepa L.) Terhadap Pertumbuhan Stek Pucuk Beberapa Jenis Jeruk Asam. Fakultas Pertanian UMSU. Medan

Istyantini, M.T.E. 1996. Pengaruhkonsentrasi dan macam zatpengatur tumbuh alami terhadapstek pucuk berbagai varietaskrisan (Chrysanthenum sp). Skripsi.Jurusan Agronomi. FakultasPertanian. Universitas Jember.

Jumin, H.B. 2008.Dasar-Dasar Agronomi. PT. Raja Grafindo Persada: Jakarta. 250 hal.

Kadek Brata, Sutedja, N, dan Arimbawa, W.P. 2020.Pertumbuhan Stek Kopi Robusta (Coffea canephora P.) yang Dirangsang dengan Urin Sapi, Air Kelapa, dan Atonik dengan Berbagai Taraf Kosnsentrasi.Fakultas Pertanian Universitas Udayana. Bali
Kurniati Fitri, Tini, dan Dikdik. 2017. Aplikasi berbagai bahan ZPT alami untuk meningkatkan pertumbuhan bibit kemiri sunan ((Reutealis trisperma (Blanco) Airy Shaw)

Lana, W. 2011.Pengaruh Komposisi Media Organik Kascing dan Konsentrasi Zat Pengatur Tumbuh Atonik terhadap Pertumbuhan Bibit Gmelina (Gmelina Arborea Roxb). GeneC Swara. 5(2) : 97.
Lindung. 2014. Teknologi Aplikasi Zat Pengatur Tumbuh. Balai Pelatihan Pertanian . Jambi.

Maretza, D. T. 2009. Pengaruh Dosis Ekstrak Rebung Bambu Betung terhadap Pertumbuhan Semai Sengon (Paraserianthes falcataria (L.).Laporan Penelitian Institut Petanian Bogor.

Marfirasi, Melisa . 2014. Pengaruh Pemberian Berbagai Konsentrasi Filtrat Umbi Bawang Merah dan Rootone F terhadap pertumbuhan Stek Melati “ Rato Ebu” Lentera Bio (1) : 73-66
Nurlaeni, Y. dan Surya, M. I. 2015. Respon Stek Pucuk Camelia japonica terhadap Pemberian Zat Pengatur Tumbuh Organik. Prosiding Seminar Nasional Masyarakat Biodiversifikasi Indonesia. Volume 1 Nomor 5 Agustus 2015. Halaman 1211-1215.
Purnomosidhi P, Tarigan J, Surgana M, Roshetko JM. 2012. Teknik Perbanyakan Vegetatif. Lembar Informasi Agfor No 2. Bogor, Indonesia. World Agroforestry Centre - ICRAF, SEA Regional Offi Ce. 6p.
Siskawati, E, Linda, R. dan Mukarlina. 2013. Pertumbuhan Stek Batang Jarak Pagar (Jatropha curcas L.) dengan Perendaman Larutan Bawang Merah (Allium cepa L.) dan IBA (Indol Butyric Acid). Protobiont. 2 (3) : 167- 170.
Sofwan, Ovi, Achmad, dan Siti. 2018. Optimalisasi Zpt (Zat Pengatur Tumbuh) Alami Ekstrak Bawang Merah (Allium Cepa Fa. Ascalonicum) Sebagai Pemacu Pertumbuhan Akar Stek Tanaman Buah Tin (Ficus Carica)
Sudarso, Nelvia, dan M. Amrul. 2015. Pemberian Zat Pengatur Tumbuh (Zpt) Alami Pada Bibit KELAPA SAWIT (Elaeis Guineensis Jacq) DI MAIN-NURSERY
Syahni, R. dan Nelly, N. 2017.Analisis Statistik Untuk Penelitian Pertanian. Andalas University Press. Padang. 321
Tambing, Y. dan A. Hadid, 2008.Keberhasilan pertautan sambung pucuk pada mangga dengan waktu penyambungan dan panjang entris berbeda. Jurnal Agroland, 15(4): 296-301.
Wahanani, DE. 2014. Pemanfaatan Rebung (Tunas Bambu) menjadi Nugget dengan Penambahan Kunyit Sebagai Pengawet Alami.Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.
Zulkarnaen, 2009.Kultur Jaringan Tanaman. Bumi Angkasa Jakarta Hal 99-12






Collection

Citation

DIRGA AZNAN HARAHAP NPM. 1750100052 et al., “PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI ZPT TERHADAP PERTUMBUHAN JERUK NAGAMI (Fortunella margarita L.)
DENGAN TEKNIK SAMBUNG

,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 19, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/2923.