PENGARUH SKEPTISISME PROFESIONAL, KOMPETENSI AUDITOR DAN WISTHLEBLOWING SYSTEM TERHADAP PENDETEKSIAN FRAUD
(Studi Pada BPKP Perwakilan Provinsi Bengkulu)

Dublin Core

Title

PENGARUH SKEPTISISME PROFESIONAL, KOMPETENSI AUDITOR DAN WISTHLEBLOWING SYSTEM TERHADAP PENDETEKSIAN FRAUD
(Studi Pada BPKP Perwakilan Provinsi Bengkulu)

Subject

Akuntansi

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh skeptisisme
profesional, kompetensi auditor, dan whistleblowing system terhadap pendeteksian
fraud pada BPKP Perwakilan Provinsi Bengkulu. Dalam penelitian ini, metode
yang digunakan untuk mengambil sampel adalah nonprobability sampling dengan
menggunakan metode sampling jenuh (sensus), yaitu metode penarikan sampel
jika semua anggota populasi dijadikan sebagai sampel. Dalam penelitian ini
seluruh pegawai BPKP Perwakilan Provinsi Bengkulu yang berjumlah 64 orang
auditor. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan
analisis regresi linear berganda yang bertujuan untuk menguji hubungan pengaruh
antara variabel satu dengan yang lain (bebas dan terikat). Hasil penelitian
menunjukkan bahwa skeptisme profesional, kompetensi auditor, dan
whistleblowing system berpengaruh terhadap pendeteksian fraud baik secara
sendiri sendiri maupun bersama sama.

Creator

ANDREAS JUNIORDE
NPM. 1734030198
Pembimbing
NENSI YUNIARTI
Penguji 1
Yudi Partama Putra
Penguji 2
Ahmad Junaidi

Source

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

Publisher

UPT Perpustakaan

Date

14 Agustus 2023

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Format

PDF File

Language

BAHASA INDONESIA

Type

JURNAL SKRISPI/REPOSITORY

Identifier

ACFE. (2016). Survei Fraud Indonesia 2016. Jakarta: ACFE Indonesia Chapter.
Agustin, Aulia. (2013). Pengaruh Pengalaman, Independensi dan Due Profesional
Care Terhadap Kualitas Audit. Naskah Publikasi Rogram Studi Akuntansi
Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang.
Agustin, Latifa. (2010). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Efektivitas
Audit Internal dalam Mewujudkan Good Corporate Governance. Skripsi.
Jakarta: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Islam
Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
Akbar, Ahmad. (2017). Pengaruh Kompetensi Auditor dan Peran Wisthleblower
terhadap Pendeteksian Kecurangan pada Pengadaan Barang dan Jasa.
Skripsi. Makasar: Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis
Universitas Hasanuddin Makasar.
Akhmadi, Turbin. (2015). Pengaruh Independesi, Kompetensi, Pengalaman Kerja,
Due Profesional Care dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit. Naskah
Publikasi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Amrizal. (2004). Pencegahan dan Pendeteksian Kecurangan oleh Internal
Auditor. (http://www.bpkp.go.id/unit/investigasi/cegah_deteksi.pdf, diunduh
30 Oktober 2019).
Annisa, Rizky A. (2018). Persepsi Pengaruh Sistem Wisthleblowing terhadap
Kinerja Organisasi. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia
Yogyakarta.
Ariati, K. (2014). Pengaruh Kompetensi Auditor Terhadap Kualitas Audit Dengan
Kecerdasan Spiritual Sebagai Variabel Moderating. Skripsi. Semarang:
Fakutas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Diponogoro Semarang.
Badan Pengawasan Keuangan Dan Pembangunan. (2019). Grand Design
Proactive Auditing Sebagai Instrumen Pencegahan Fraud. Deputi Bidang
Investigasi.
Badan Pengawasan Keuangan Dan Pembangunan. (2019). Inovasi Pengawasan
untuk Akuntabilitas Pembangunan Nasional. Jakarta: BPKP.
Chambers, A.D. (2014). New Guidance on Internal Audit- an Analysis and
Appraisal of Recent Development. Manajerial Auditing Journal. Vol. 29.
No. 2. hal 196-218.
50
Dasgupta, Siddharta dan Kesharwani, Ankit. (2010). Wisthleblowing: A Survey
of Literatur. The IUP Journal of Corporate Governance. Vol. 9. No.4. hal
55-70.
Dcky, et al. (2010). Who Blows the Wisthle on Corporate Fraud?. The Journal of
Finance. Vol. 6, hal 2213-2253.
Dewani, Febby C. (2018). Pengaruh Karakteristik Auditor Internal dan Dukungan
Manajemen terhadap Efektivitas Audit Internal. Skripsi. Surakarta: Jurusan
Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam
Negeri Surakarta.
Dewi, Mustika. (2016). Pengaruh Red Flags, Wisthleblowing, dan
Propesionalisme Auditor Internal Terhadap Pendeteksian Kecurangan.
Skripsi. Jakarta: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
Efitasari, Hema C. (2013). Pendeteksian Kecurangan Laporan Keuangan
(Financial Statement Fraud) Dengan Menggunakan Beneish Ratio Indeks.
Skripsi. Yogyakarta: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Yogyakarta.
Fama, E., dan Jensen, M. C. (1983). Separation of Ownership and Control.
Journal of Law and Economic. Vol. 26. hal 301-325.
Fatmawati, Sri. (2015). Pengaruh Whisthleblowing System dan Efektivitas Audit
Internal Terhadap Pendeteksian dan Pencegahan Kecurangan (Fraud).
Skripsi. Bandung: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas
Pasundan.
Ghozali, Imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program SPSS.
Edisi Ketujuh Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Harington, C. (2004). Internal Audit’s New Role. Journal of Accountancy. Vol.
196. No. 3. hal 65-70.
Hery. 2017. Auditing dan Asuransi. Jakarta: PT. Grasindo.
Hidayat, Miftahul. (2015). Pengaruh Kompetensi, Pendidikan Auditor,
Pengalaman Auditor dan Lamanya Hubungan Audit Terhadap Independensi
Auditor. Jom. FEKON. Vol. 2. No. 2. hal 1-15.
Hutabarat, Julia F. (2015). Pengaruh Profesionalisme, Independensi, Kompetensi
dan Tanggung Jawab Auditor terhadap Kemampuan Auditor dalam
Mendeteksi Kecurangan. Jom. FEKON. Vol. 2. No.2. hal 1-14.
Ikatan Akuntasi Indonesia (2011). Standar Profesi Akuntasi Publik. Jakarta.
Salemba Empat.
51
Indriantoro, Nur., dan Supomo, Bambang. (2013). Metode penelitian Bisnis untuk
Akuntansi & Manajemen. Yogyakarta: BPFE
Kabuye, Frank. (2017). Internal Audit Organisational Status, Competencies,
Activities and Fraud Management in the Financial Service Sektor.
Manajerial Auditing Journal. Vol.16, No. 4, hal 435-454.
Komite Nasional Kebijakan Governance. (2008). Pedoman Sistem Pelaporan
Pelanggaran – SPP (Whisthleblowing System-WBS). Jakarta: Komite
Standar Akuntansi Pemerintah.
Koroy, Tri R. (2008). Pendeteksian Kecurangan (Fraud) Laporan Keuangan oleh
Auditor Eksternal. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan. Vol. 10, No.1, hal 22-
33.
Kumaat, Valery G. (2011). Internal Audit. Jakarta: Erlangga.
Lestari, dkk. (2017). Penerapan Akuntansi Forensik, Audit Investigatif,
Efektivitas Whistleblowing System dan Pencegahan Fraud pada Kantor
Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Tengah. Prosiding Mahasiswa Seminar
Nasional Unimus. Vol, 19, No. 02: 558-563.
Mardiasmo. (2002). Otonomi dan Manajemen Keuangan Daerah. Yogyakarta:
Andi.
Miceli, et al. (2008). Wisthleblowing in Organizations. New York: Routledge.
Mulfag, M.R.P. (2017). Intensi Melakukan Whistleblowing pada Internal Auditor
Pemerintahan. Manajerial Auditing Journal. Vol. 1, No. 7: 1-20.
Pelu, Muhammad, Faisal, AR., Abduh, Muhammad., dan Hesty. (2017). Pengaruh
Skeptisme Profesional Auditor, Situasi Audit, Etika Profesi, Pengalaman
Dan Keahlian Auditor Terhadap Ketepatan Pemberian Opini Audit Oleh
Akuntan Publik. Jurnal Ilmiah Akuntansi Peradaban, Vol. 1, No. 5, ISSN:
2442-3017.
Petrascu, D. & Tamas, A. (2013). Audit Internal Terhadap Pengendalian Internal
dan Pembinaan. Procedia Economics and Finance. Vol. 6. hal 694-702.
Rahadhitya, Rheza. (2015). Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap
Efektivitas Audit Internal. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis
Universitas Diponegoro.
Rahmadhany, Nur F. (2017). Personal Cost dan Efektivitas Whisthleblowing
System Terhadap Peneteksian Fraud Dengan Self Efficacy Sebagai
52
Pemoderasi. Skripsi. Makassar: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan
Bisnis Islam UIN Alauddin Makassar.
Ramadhany, Febrina. (2015). Pengaruh Pengalaman, Independensi, Skeptisme,
Profesiona, Kompetensi Dan Komunikasi Interpersonal Auditor KAP
terhadap Pendeteksian Kecurangan . Jom FEKON . Vol.2. No.2. hal 1-15.
Riva Ubar Harahap Sarah dan Ayu Amalia Putri (2018). Pengaruh Penerapan
Kode Etik Dan Skeptisisme Profesional Auditor Terhadap Pendeteksian
Fraud Pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Sumatera Utara. Liabilities
Jurnal Pendidikan Akuntansi e-ISSN 2620-5866 Vol, 1. No.3.
Sari, Dea N., Haryanto. (2016). Analisis Determinan Efektivitas Auditor Internal
pada Inspektorat Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.
Sawyer, et al., (2005). Sawyer’s Internal Auditing, Auditing Internal Sawyer.
Edisi 5. Jakarta: Salemba Empat.
Sekaran, Uma. (2006). Metode Penelitian untuk Bisnis Edisi 4. Jakarta: Salemba
Empat.
Sigiro, Rinse. (2015). Pengaruh Penerapan Kode Etik, Skeptisisme Profesional,
Pengalaman, dan Independensi Terhadap Pendeteksian Kecurangan (Studi
Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Medan). Skripsi, Fakultas Ekonomi,
Universitas Negeri Medan.
Sofie, Shinta Syarief dan Nugroho, Yanuar dan (2018), Seri Fesmedia Asia.
Jakarta. Friedrich Ebert Stifung
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Sugiyono. (2013). Metodelogi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,
Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta
Susilawati, Maya R.. (2014). Pengaruh Profesionalisme dan Independensi Auditor
Internal terhadap Kualitas Audit: Studi Pada Inspektorat Provinsi Jawa
Barat. Jurnal Etikonomi. Vol, 13, No, 2.
Tjun, Lauw Tjun, Elyzabet I. Marpaung, dan Santy Setiawan. (2012). Pengaruh
kompetensi dan independensi Auditor terhadap kualitas audit. Maranatha.
Vol, 4 No, 1.
Utami, Luh. (2018). Pengaruh Audit Internal dan Whistleblowing System
terhadap Pendeteksian Kasus Kecurangan Perusahaan Sektor Jasa di Bursa
Efek Indonesia. Jurnal Studi Akuntansi dan Keungan. Vol.1, No.2, hal 77-
90.
53
Wardhani, Andikaputri K. (2018). Peran Whistleblowing Dalam Praperencanaan
Dan Pelaksanaan Pemeriksaan Investigatif Untuk Mendeteksi Fraud Di
Indonesia. Tesis. Yogyakarta: Program Pasca Sarjana Fakultas Ekonomi
Program Studi Magister Akuntansi Universitas Islam Indonesia.
Wijaya, Adi. (2018). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Pengalaman
Auditor Dan Dukungan Manajemen Terhadap Efektivitas Audit Internal
Tim Audit Pemerintah. Skripsi. Bandar Lampung: Fakultas Ekonomi Dan
Bisnis Universitas Lampung.
Wulandari, Trisna. (2017). Pengaruh Budaya Organisasi, Peran Audit Internal,
dan Wisthleblowing System Terhadap Pencegahan Kecurangan. Skripsi.
Jakarta: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Islam
Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Collection

Citation

ANDREAS JUNIORDE NPM. 1734030198 et al., “PENGARUH SKEPTISISME PROFESIONAL, KOMPETENSI AUDITOR DAN WISTHLEBLOWING SYSTEM TERHADAP PENDETEKSIAN FRAUD
(Studi Pada BPKP Perwakilan Provinsi Bengkulu),” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 27, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3890.