Browse Items (3807 total)


PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. JNE
CABANG BENGKULU

Dalam dunia bisnis pada saat era globalisasi terjadi sangat cepat dengan peralatan yang canggih baik perusahaan produksi maupun perusahaan jasa. Hal ini semakin disadari bahwa kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan merupakan aspek vital dalam…


PENYELESAIAN HIBAH LAHAN SELEKSI TILAWATIL QURAN (STQ) DARI PEMERITAH PROVINSI BENGKULU KEPADA IAIN BENGKULU



Pemda Provinsi Bengkulu dalam memberikan hibah bangunan Seleksi Tilawatil Quran (STQ) tersebut ke IAIN pihaknya masih mempersiapkan administrasi yang ada, selain harus melakukan pembahasan bersama dengan pihak DPRD Provinsi Bengkulu agar dalam…


PESAN DAKWAH DALAM FILM CINTA FISABILILLAH
TERHADAP AKHLAK MAHASISWA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Perkembangan zaman yang semakin pesat membuat media komunikasi semakin berkembang, media dan strategi dalam berdakwah juga mengalami kemajuan oleh sebeab itu dalam berdakwah hendaklah memanfaatkan teknologi yang ada. Seperti yang dilakukan Channel…


PRESENSI SISWA MTs NEGERI 1 KOTA BENGKULU BERBASIS WEB

Tujuan dari penelitian ini adalah pembuatan sistem presensi berbasis web pada siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 (MTsN) Kota Bengkulu. Itu adalah Sekolah Menengah Pertama Islam. Sistem presensi berbasis web akan berguna dalam memberikan informasi…

APLIKASI REKAM MEDIS HEWAN UNTUK KLINIK VETERINER BERBASIS MOBILE
(STUDI KASUS PET CORNER BENGKULU)

oleh masyarakat saat ini. Dengan meningkatnya minat masyarakat terhadap memelihara hewan maka hal tersebut dapat menyebabkan timbulnya suatu kebutuhan yang besar mengenai pemeliharaan kesehatan hewan yang dimiliki.Berkembangnya jumlah masyarakat…

PENGARUH REKRUTMEN DAN SELEKSI KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA RSUD LEBONG

Latar belakang dari penelitian ini adalah mengetaui tentang kinerja yang ada di rumah sakir lebong.Judul penelitian ini adalah Pengaruh rekrutmen dan seleksi karyawan terhadap kinerja karyawan pada RSUD Lebong. Mengatahui Dimana kinerja karyawan…

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH MENABUNG DI
BANK SYARIAH MANDIRI
KANTOR CABANG BENGKULU

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh promosi (X1) produk (X2) pelayanan (X3) dan lokasi (X4) pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Bengkulu. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif, teknik pengumpulan data dengan…

ANALISIS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (ADD) DI DESA-DESA DALAM WILAYAH KECAMATAN PADANG JAYA KABUPATEN BENGKULU UTARA

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa menerangkan bahwa Desa memiliki hak asal usul dan hak tradisional dalam mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat dan berperan mewujudkan cita-cita kemerdekaan berdasarkan…

ANALISIS TUMBUH TANAMAN KACANG TANAH (Arachis hypogaea L. ) TERHADAP JENIS DAN KONSENTERASI PPC ORGANIK DARAH SAPI

Kacang tanah memiliki peranan besar dalam mencukupi kebutuhan bahan pangan jenis kacang-kacangan di Indonesia. Kacang tanah merupakan bahan pangan yang sehat karena mengandung vitamin yang baik untuk manusia. Kebutuhan kacang tanah yang tinggi tidak…

PERBANDINGAN EFEKTIVITAS PEMBERIAN TEH HIJAU (Camellia sinensis) DAN TEH MERAH (Hibiscus sabdariffa) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA (PSTW) BENGKULU

Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah sistolik sedikitnya 140 mmHg atau tekanan darah diastolik 90 mmHg . Hipertensi tidak hanya beresiko menderita penyakit jantung, tetapi juga menderita penyakit lain seperti syaraf, ginjal, dan pembuluh…