ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN PADA TOKO GALLERY RJ DI KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN PADA TOKO GALLERY RJ DI KOTA BENGKULU

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh faktor (pelayanan, kualitas produk, harga, promosi) yang mempengaruhi kepuasan konsumen pada toko Gallery RJ, untuk menganalisis faktor yang dominan mempengaruhi kepuasan konsumen produk fashion di toko Gallery RJ di kota Bengkulu, dengan menggunakan metode penelitian deskriptif pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan dengan mereduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.Hasil dari wawancara menunjukkan bahwa 10 orang informan, 80% menyatakan puas terhadap faktor pelayanan, 60% menyatakan puas terhadap faktor kualitas produk, 100% menyatakan puas terhadap faktor harga, dan 80% menyatakan puas terhadap faktor promosi, dengan demikian faktor (pelayanan, kualitas produk, harga, promosi) pada toko Gallery RJ di Kota Bengkulu dapat memberikan kepuasaan kepada konsumen.Dilihat dari persentase faktor yang paling dominan 100% mempengaruhi kepuasaan konsumen pada Toko Gallery RJ Bengkulu ialah faktor harga yang relatif murah.







Creator

SEFTI AFRIANA NPM 1621290044
Pembimbing : Dra.Erwani Yusuf, M.Si

penguji
1. Dr. Hilyati Milla, M.pd
2. Drs. Duharman, M.M

Source

PENDIDIKAN EKONOMI

Publisher

upt

Date

08/03/2021

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Relation

Aditia.I.Suhaji.2009.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Pelanggan pada UD Pandan Wangi Semarang. Jurnal Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi:4-8.
Ahidin.U & Triyono.2014.Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasaan Pelanggan CV.Ria Busana Margonda Depok.Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, (2), :18-25.
Amir,F.2012.Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Pelanggan Pada PT.Hasjrat Abadi di Makassar.Skripsi.Fakultas Ekonomi Universitas Hasanuddin Makassar.Makassar.
Apriyani.D.Aliyyah.2017.Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasaan Konsumen.Jurnal Administrasi Bisnis, (51) :2-3.
Darman.D.Martha, Restuhadi.F & Eliza.2015.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan dan Loyalitas Konsumen. Jurnal Jom Faperta, (2) :1.
Harlie,M.2016.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Konsumen dalam Upaya Meningkatkan Pembelian.Jurnal Aplikasi Manajemen,:292.
Liyundira & Slamet.A.2017.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Konsumen di Rocket Chicken Purbalingga.Management Analysis Journal 1,(3):298-299.
Praharsi.P, Erni.N & Sinambela.B.Juanda.2015.Analisa Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Pelanggan Terhadap Produk Air Minum.Jurnal Metris : 36-37.
Putri.A.Dwiana & Tri Astuti SR.2017.Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Konsumen serta Dampaknya Terhadap Minat Beli Ulang Konsumen.Diponegoro Journal Of Management,(6):2-3.
Santhi.N.Hari & Hartati.W.Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kinerja dan Kepuasaan Mahasiswa.Jurnal Humanitas, (4), : 2-4
Sigit.R.Dimas & Oktafani.F.2014.Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasaan Pelanggan Pengguna Jasa Lapangan Futsal.Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom : 3-5
Sri.S.Utami.2009.Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasaan Konsumen dalam Mempergunakan Jasa Transportasi.Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan,(9):33-34.
Sugiyono.2015.Pengertian data Primer dan Data Sekunder. Diakses pada 17 Desember 2019

Format

pdf

Language

bahasa indonesia

Coverage

bahasa indonesia

Collection

Citation

SEFTI AFRIANA NPM 1621290044, Pembimbing : Dra.Erwani Yusuf, M.Si , and penguji 1. Dr. Hilyati Milla, M.pd 2. Drs. Duharman, M.M , “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN PADA TOKO GALLERY RJ DI KOTA BENGKULU

,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 28, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/1476.