STRATEGI PEMASARAN UMKM KELURAHAN ANGGUT ATAS DALAM MENGHADAPI PASAR
DI ERA PANDEMI COVID-19

Dublin Core

Title

STRATEGI PEMASARAN UMKM KELURAHAN ANGGUT ATAS DALAM MENGHADAPI PASAR
DI ERA PANDEMI COVID-19

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Pemasaran UMKM Kelurahan Anggut Atas dalam menghadapi pasar di Era Pandemi Covid-19. Penelitian ini berorientasi pada toko oleh-oleh khas Bengkulu yang berada di Kelurahan Anggut Atas Kecamatan Ratu Samban Kota Bengkulu, yaitu Toko Ratu Samban dan Akilah 2R. Penelitian ini menggunakan Deskriptif. Sumber data penelitian ini penulis menggunakan 2 sumber yaitu Data Primer dan Data Sekunder. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan Observasi, Wawancara, Dokumentasi. Teknik analisis data ada 3 yaitu Data Reduction (Reduksi Data), Data Display, dan Conclusion Drawing/Verification. Hasil dari penelitian ini Strategi UMKM Toko Ratu Samban dan Akilah 2R menggunakan 5 indikator yaitu Produk (Product), Harga (Price), Pengemasan (Packaging), Promosi (Promotions), Orang (People). Strategi Produk (Product) Toko Ratu Samban menjaga Kualitas Produk dan Toko Akilah 2R melakukan inovasi produk. Strategi Harga (Price) Toko Ratu Samban melakukan penurunan harga sedangkan Toko Akilah 2R tetap stabil. Strategi Pengemasan (Packaging) Toko Ratu Samban dan Toko Akilah 2R sama-sama memiliki 2 variasi kemasan. Strategi Promosi (Promotions) Toko Ratu Samban memasarkan Produk secara langsung sedangkan Toko Akilah 2R menggunakan media sosial & E-Commerce. Strategi Orang (People), untuk jumlah karyawan Toko Ratu Samban dan Toko Akilah 2R sama-sama ada pengurangan karyawan dan untuk perbedaan pengunjung sebelum dan sesudah pandemi membuat Toko Ratu Samban dan Toko Akilah 2R sepi pengunjung.

Creator

ASMAUL HUSNA
NPM 1821290023

Pembimbing
Rossa Ayuni, M.Pd

Source

PENDIDIKAN EKONOMI

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

3 DESEMBER 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

BAHASA INDONESIA

Identifier

Aisyah, S. (2020). Dampak Pandemi COVID-19 Bagi UMKM Serta Strategi E-Marketing UMKM di Indonesia. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Anoraga. (2007). Variabel Determinant Pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah di Pasar Srondol. … Education Analysis Journal, 89. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/37245
Halim, A. (2020). Pengaruh Pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Mamuju. Jurnal Ilmiah Ekonomi Pembangunan, 1(2), 157–172. https://stiemmamuju.e-journal.id/GJIEP/article/view/39
Hayani, N. (2014). Manajemen Pemasaran Bagi Pendidikan Ekonomi. Suska Pers. Toward a Media History of Documents.
Kumalasari, N. R., Syariah, J. E., Ekonomi, F., & Bisnis, D. A. N. (2020). Meningkatkan Volume Penjualan Produk Di.
Masruroh, N. laili. (2012). “Manajemen Pemasaran Perbankan Syariah (Tinjauan Strategi Marketing Syari’ah Melalui Marketing Mix Dan SWOT Analysis Pada LKS-Micro Finance Gerai Muamalah PP. Nurul Jadid Paiton Probolinggo). 13–45.
Masturi, H., Hasanawi, A., & Hasanawi, A. (2021). Jurnal Inovasi Penelitian. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(10), 1–208.
Pilar, E., Kebijakan, I., Dan, P., Umkm, P., Kerjasama, B., Dengan, K., Untuk, P., Eksistensi, M., & Dalam, U. (2013). “Enam Pilar Insektisida” Kebijakan Pengembangan Dan Penguatan Umkm Berbasis Kerjasama Kemitraan Dengan Pola Csr Sebagai Strategi Peningkatan Peran Pemerintah Dan Perusahaan Untuk Menjaga Eksistensi Umkm Dalam Mea 2015. Economics Development Analysis Journal, 2(2), 97–109. https://doi.org/10.15294/edaj.v2i2.1393
Putra, A. H. (2018). Peran Umkm Dalam Pembangunan Dan Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Blora. Jurnal Analisa Sosiologi, 5(2). https://doi.org/10.20961/jas.v5i2.18162
Sugiyono. (2012: 9). Memahami Penelitian kualitatif.
Sugiyono. (2012: 73). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.
Sugiyono. (2012: 82). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.
Sugiyono. (2016: 9). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sugiyono. (2016: 137). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Suhaeni, T. (2018). Pengaruh Strategi Inovasi Terhadap Keunggulan Bersaing di Industri Kreatif (Studi Kasus UMKM Bidang Kerajinan Tangan di Kota Bandung). Jurnal Riset Bisnis Dan Investasi, 4(1), 57. https://doi.org/10.35697/jrbi.v4i1.992
Suharmi; Ayuni,Rossa; ocpi, sucita; (2020). STRATEGI PENINGKATAN DAYA SAING USAHA KECIL BERBASIS IKAN DI DESA SUMBER JAYA KECAMATAN KAMPUNG MELAYU BENGKULU. Economic Edu, 1(11), 1.



Collection

Citation

ASMAUL HUSNA NPM 1821290023 and Pembimbing Rossa Ayuni, M.Pd , “STRATEGI PEMASARAN UMKM KELURAHAN ANGGUT ATAS DALAM MENGHADAPI PASAR
DI ERA PANDEMI COVID-19
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 14, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3194.