UPAYA PEMERINTAH DESA DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
MELALUI PENGELOLAAN PARIWISATA BERBASIS MASYARAKAT
(Studi di Desa Bukit Makmur Kabupaten Bengkulu Utara)

Dublin Core

Title

UPAYA PEMERINTAH DESA DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
MELALUI PENGELOLAAN PARIWISATA BERBASIS MASYARAKAT
(Studi di Desa Bukit Makmur Kabupaten Bengkulu Utara)

Description

Kecamatan Pinang Raya Kabupaten Bengkulu Utara memiliki banyak desa,
salah satunya yaitu Desa Bukit Makmur, yang merupakan daerah dengan wisata
desa yaitu wisata yang dibangun pada tahun 2018, wisata ini adalah salah satu
bentuk dari pembangunan pariwisata berbasis masyarakat yang ada di Bengkulu
Utara. Wisata ini dibangun oleh pemerintah desa Bukit Makmur dan dikelola oleh
masyarakat desa Bukit Makmur, hal ini dilakukan oleh pemerintah desa Bukit
Makmur untuk memberikan kesempatan agar masyarakat desa Bukit Makmur
dapat mengembangkan partisipasi yang aktif bagi masyarakat desa itu sendiri.
Rumusan masalah dalam penelitian adalah bagaimana upaya pemerintah Desa
Bukit Makmur dalam pemberdayaan masyarakat melalui pengelolaan pariwisata
berbasis masyarakat.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya pemerintah desa dalam
pemberdayaan masyarakat melalui pengelolaan pariwisata berbasis masyarakat di
Desa Bukit Makmur Kecamatan Pinang Raya Kabupaten Bengkulu Utara. Untuk
menemukan permasalahan penelitian, maka digunakan metode penelitian
kualitatif. Data penelitian dikumpulkan melalui tiga teknik yaitu teknik observasi,
teknik wawancara, dan teknik dokumentasi. Untuk memaham permasalahan
peneliti angkat, peneliti menggunakan teori fungsionalisme struktural Talcott
Parson dengan skema AGIL. Dari teori ini maka peneliti menganalisis
permasalahan penelitian dengan menganalisis melalui teori fungsionalisme
strukturan Talcott Parsons untuk melihat bagaimana adaptasi pemerintah desa
dengan masyarakat desa Bukit Makmur, pencapaian tujuan pemerintah desa
dengan masyarakat desa Bukit Makmur, integrasi antara pemerintah desa dengan
masyarakat desa Bukit Makmur dan pemeliharaan pola pemerintah desa dengan
masyarakat desa Bukit. Dari hasil penelitian dijelaskan bahwa ada dua upaya yang
dilakukan oleh pemerintah desa dalam melakukan pemberdayaan masyarakat
melalui pengelolaan pariwisata berbasis masyarakat, yang pertama yaitu dengan
upaya pengelolaan wisata dan yang kedua yaitu pengelolaan UMKM yang bekerja
sama dengan BUMDesa Bukit Makmur. Dengan dua upaya tersebutlah
pemerintah desa Bukit Makmur untuk melakukan peberdayaan terhadap
masyarakat desa.

Creator

Linda Fitriani
Npm: 1870100018
PEMBIMBING ;
Dr. Ledyawati, M.Sos

Source

SOSIOLOGI

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

06 DESEMBER 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

BAHASA INDONESIA

Identifier

Adi, R. (2021). Metode penelitian sosial dan hukum.
Andra Tersiana. S. TP. M.Sc. (2018). Metode penelitian.
Anggito, A., & Johan Setiawan, S. P. (2018). Metode penelitian kualitatif.
Anthon Fathanudien, S. A. &. (2015). Partisipasi Masyarakat dalam Mewujudkan
Kuningan sebagai Kabupaten Konservasi (Studi di Kabupaten Kuningan).
UNIFIKASI :JurnalIlmuHukum,2(1),67–90.
https://doi.org/10.25134/unifikasi.v2i1.26
Ariyani, N. I., Demartoto, A., & Zuber, A. (2018). Habitus Pengembangan Desa
Wisata Kuwu: Studi Kasus Desa Wisata Kuwu Kecamatan Kradenan
KabupatenGrobogan.JurnalAnalis,Sosiologi,4(2).
https://doi.org/10.20961/jas.v4i2.17436
Creswell, J. W. (2015). Penelitian kualitatif dan desain riset.
Damsar, P. D., & Dr. Indrayani, S.E., M. . (2016). Pengantar sosiologi ekonomi.
Dr. Dedeh Maryani, M. ., & Ruth Roselin E. Nainggolan, s.p., M. S. (2019).
Pemberdayaan Masyarakat.
Dr. M. Liga Suryadana, M. S. (2018). Sosiologi pariwisata.
Dr. Sandu Suyito, SKM., M. K., & M. ali Sodik, M. . (2015). Dasar metode
penelitian.
Dr. sarintan Efratani Damanik, M. S. (2019). Pemberdayaan masyarakat disekitar
hutan.
Firdaus, & Zamzam, F. (2018). Aplikasi metode penelitian.
Gainau, M. B. (2021). Pengantar metode penelitian.
Gandini, A. L. (2020). upaya Pemerintah Desa Dalam Meningkatkan Peran
Masyarakat Desa menuju Desa Ekowisata(desa rindu hati,kecamatan taba
penanjung,kabupaten bengkulu tengah).
George Ritzer. (2016). Sosiologi ilmu pengetahuan berparadigma ganda.
Gunawan, T., Sukwardjono, Sudarsono, A., & Soewadi. (2018). Fakta dan
Konsep Geografi.
Haryono, C. G. (2020). Ragam metode penelitian kualitatif komunikasi.
Hasil Penelitian. (2022).
hilman. (2014). Bab Ii Kajian Teoretik Mengenai Desa Dalam Penyelenggaraan.
Kusiawati, D. (2017). Pendidikan Luar Sekolah , Universitas Pendidikan
Indonesia Pendidikan Luar Sekolah , Fakultas Ilmu Pendidikan , Universitas
Negeri Malang. Pemberdayaan Masyarakat, 2(1), 59–72.
Laffran, B. (2017). pengembangan desa wisata berbasis masyarakat(kecamatan
Wedi Kabupaten Klaten). Occupational Medicine, 53(4), 130.
Masriana. (2019). Pengembangan Pariwisata Berbasis Masyrakat (Community
Based Tourism) Di Pantai Ide Sorowako, Kecamatan Nuha, Kabupaten Luwu
61
Timur. Universitas Muhammadiyah Makassar, 1–125.
https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/7232-Full_Text.pdf
Mustanir, A., Muhammadiyah, U., & Rappang, S. (2019). Pemberdayaan
Masyarakat Kewirausahaan Entrepreneurship Community Empowerment.
Jurnal,February,1–14.
https://www.researchgate.net/publication/331311483_Pemberdayaan_Masya
rakat_Kewirausahaan
Nasrullah, Susanti, S., & Rusli, M. (2020). Pemasaran pariwisata.
Ngajenan, M. (2020). ata adab ini tidak sering digunakan dalam kehidupan
sehari-hari dan yang sering digunakan adalah kata akhlak. 10–72.
Oktaviani.J. (2018). upaya guru PAI. In Sereal Untuk (Vol. 51, Issue 1).
Pantiyasa, I. W. (2018). Pengembangan Pariwisata Berbasis Masyarakat
(Community Based Tourism) dalam Pemberdayaan Masyarakat (Studi Kasus
di Desa Bedulu, Blah Batuh, Gianyar). Jurnal Ilmiah Hospitality
Management, 1(2), 1–64.
Prof. Dr. A. Muri Yusuf, M. P. (2017). Metode penelitian: kualitatif, kuantitatif
dan gabungan.
Prof. Dr. Afrizal, M. . (2014). Metode penelitian kualitatif.
Prof. Dr. Alo Liliweri, M. . (2019). Konfigurasi teori-teori antarbudaya.
Profil Desa Bukit Makmur. (2022).
Pujarama, W., & Yuristisia, I. R. (2020). Aplikasi metode analisis resepsi untuk
penelitian.
Sekaran, U., & Bougie, R. (2019). Metode penelitian.
Sriyana, S.Sos., M. S. (2020). Perubahan sosial budaya.
Sulistiyadi, Y., Eddyono, F., & Hasibuan, B. (2017). Pariwisata
berkelanjutan:pengelolaan destinasi wisata berbasis masyarakat.
Tejokusumo, B. (2014). Dinamika masyarakat sebagai sumber belajar ilmu
pengetahuan sosial. III, 38–43.
Wardi, B. (2006). Sosiologi Klasik dari Comte hingga Parsons.
Widiawati, N. (2020). Metode penelitian.
Wiratanaya, G. N. (2019). pengantar pariwisata (Vol. 1).
Wirawan, P. D. I. B. (2015). Teori-teori sosial dalam tiga paradigma

Collection

Citation

Linda Fitriani Npm: 1870100018 and PEMBIMBING ; Dr. Ledyawati, M.Sos, “UPAYA PEMERINTAH DESA DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
MELALUI PENGELOLAAN PARIWISATA BERBASIS MASYARAKAT
(Studi di Desa Bukit Makmur Kabupaten Bengkulu Utara)
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 9, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3255.