RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN VINCA (Catharathus roseus L.)
TERHADAP PEMBERIAN PUPUK KANDANG DAN ZAT PENGATUR
TUMBUH

Dublin Core

Title

RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN VINCA (Catharathus roseus L.)
TERHADAP PEMBERIAN PUPUK KANDANG DAN ZAT PENGATUR
TUMBUH

Description

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jenis-jenis pupuk
kandang dan konsentrasi zat pengatur tumbuh atonik serta interaksi antara pupuk
kandang dan konsentrasi zat pengatur tumbuh atonik. Penelitian ini dilaksanakan
di Desa Tanjung Perdana, Kecamatan Pondok Kubang, Kabupaten Bengkulu
Tengah, Provinsi Bengkulu. Rancangan yang digunakan yaitu Rancangan
Acak Lengkap Faktorial (RALF), perlakuan 1 yaitu Pupuk Kandang dengan P0
(Kontrol) P1 (Pupuk Kandang Ayam) P2 (Pupuk Kandang Kambing) P3 (Pupuk
Kandang Sapi). Perlakuan ke-2 yaitu pemberian Konsentrasi Zat Pengatur
Tumbuh Atonik K1 (1 cc/l), K2 (2 cc/l) dan K3 (3cc/l). Setiap perlakuan diulang
sebanyak 3 kali sehingga diperoleh 36 satuan percobaan dengan ditanami 4
tanaman setiap unit percobaan sehingga diperoleh 144 tanaman dan diambil 2
sampel di setiap unit percobaan. Hasil penelitian menunjukan perlakuan pupuk
kandang berpengaruh sangat nyata terhadap semua parameter penelitian
diantaranya tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah cabang, jumlah bunga serta
waktu keluar bunga pertama, pupuk kandang ayam menunjukan respon paling
terbaik dari perlakuan pupuk kandang lainya terhadap pertumbuhan tanaman
vinca (Catharanthus roseus L.). Pada penelitian konsentrasi zat pengatur tumbuh
atonik berpengaruh sangat nyata terhadap tinggi tanaman dan jumlah daun pada
umur 6 dan 10 mst, jumlah cabang umur 4, 6, dan 10 mst serta jumlah bung.
Berpengaruh nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah daun dan jumlah cabang
umur 8 mst dan berpengaruh tidak nyata pada parameter lainnya.
Pemberian konsentrasi zat pengatur tumbuh atonik dengan dosis 2 cc/l
memberikan respon terbaik terhadap pertumbuhan tanaman vinca (Catharanthus
roseus L.). Sedangkan pada penelitian ini tidak terjadi nya interaksi antara
perlakuan pupuk kandang dan konsentrasi zat pengatur tumbuh atonik terhadap
pertumbuhan tanaman vinca (Catharanthus roseus L.).

Creator

SISWANTO
NPM : 1850100021
PEMBIMBING :
(Ir. Usman, M.Si, dan Ir. Jon
Yawahar, M.Si

Source

AGROTEKNOLOGI

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

8 DESEMBER 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

BAHASA INDONESIA

Identifier

Abdurrahman, W. 2020. Aklimatisasi anggrek (Dendrobium Sp) dengan
manggunakan zat pengatur tumbuh yang berbeda. Karya Ilmiah.
Politani Samarinda.
Academia. 2014. Morfologi dan klasifikasi tanaman tapak dara.Online.
www.tanaman obat.com diakses pada tanggal 27 April 2015. pukul
21.00 wib.
Adimihardja, S.A., Sunardi, O. & Mulyaningsih, Y. (2013). Pengaruh tingkat
pemberian ZPT Gibberellin (GA3) terhadap pertumbuhan vegetatif
tanaman kangkung air (Ipomea aquatica Forsk L.) pada sistem
hidroponik Floating Raft Technique (FRT)JurnalPertanian,4(1), 33- 47. DOI: http://dx.doi.org/10.30997/jp.v4i1.546. Agrotek.id. 2020. Syarat tumbuh tapak dara. Online. https://agrotek.id/syarattumbuh-tanaman-tapak-dara/. Diakses tangal 9 agusrus 2021
Andayani dan La sarido. 2013.Uji Empat Jenis Pupuk Kotoran Terhadap
Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Cabai Keriting(Capsicum Annum
L.). Jurnal Agrifor. 12(1),1412-6885.
Direktorat Jenderal Peternakan. 1992. Petunjuk Teknis Pelaksana Panca Usaha
Ternak Potong, Dirjen Peternakan, Jakarta.
Gunawan, E. 2014. Perbanyakan Tanaman cara Praktis dan Populer. PT
Agromedia Pustaka. Jakarta.http// id.Wikipedia.org/wiki/tapak-dara.
Diakses pada tanggal 28 juni 2021 jam 15.00 wib.
Hartatik, W. dan L.R. Widowati. 2005. Pupuk Kandang. Laporan Proyek
Penelitian Program Pengembangan Agribisnis, Balai Penelitian Tanah.
82 hal.
Langi, S. R. 2017. Pengaruh Imbangan Feses Ayam dan Limbah Jamu Labio-1
terhadap rasio c/n kompos. Skripsi, fakultas Peternakan Universitas
Hasanudin Makasar.
Lestari .B .L. 2011. Kajian ZPT Atonik dalam bebrbagai konsentrasi dan interval
penyemprotan terhadap produksi bawang merah (Allium ascolanicum.
L). universitas mochamad sroedsi jember fakultas pertanian, jember.
Volume 4. Nomor 1. April :33-37.
41
Litbang. 2014. Kotoran Kambing-Dombapun Bisa Bernilai Ekonomis. Online.
http://pustaka.litbang.pertanian.go.id/publikasi/wr255039.pdf. Diakses
tanggal 30 Juni 2021.
Lana. W. 2011. Pengaruh Komposisi Media Organik Kascing dan Konsentrasi Zat
Pengatur Tumbuh Atonik Terhadap Pertumbuhan Bibit Gmelina
(Apiumgraveolens L.). jurnal Crop Agro 4 (2): 7-12.
Laude. 2007. Respon tanaman bawang merah terhadap pemberian pupuk organik
cair lengkap, dalam J. Agrisains. 2007. 8(3). Hal. 140 – 146.
Mustikawati, I. 2007. Pengaruh Media Tumbuh dan Frekuensi Pemberian Pupuk
Daun terhadap Pertumbuhan Bibit Nenas (Ananas comosus (L.)
Merril.) selama Aklimatisasi. Skripsi. Program Studi Pemuliaan
Tanaman dan Teknologi Benih. Fakultas Pertanian. IPB. Bogor. 43
hal.
Mayadewi, N. A. 2007. Pengaruh Jenis Pupuk Kandang dan Jarak Tanam
Terhadap Pertumbuhan Gulma dan Hasil Jagung Manis. Jurnal
Agritrop. 26 (4): 153 – 159.
Patmawati, sofyadi. E. 2020. Jurnal Pengaruh Kombinasi Dosis Pupuk Kotoran
Ayam dengan Konsentrasi Atonik terhadap Pertumbuhan dan Hasil
Tanaman Krisan. Bandung. volume 2. No.02 Juli 2020, Hlm: 66 – 73.
Prnata, AS, 2010, Meningkatkan Hasil Panen dengan Pupuk Organik,
PT.Agromedia Pustaka, Jakarta.
Pamungkas, S. S. T., dan Nopiyanto, R. (2020). Pengaruh Zat pengatur
Tumbuh Alami Pada Ekstrak Tauge Terhadap Pertumbuhan
Pembibitan Budchip Tebu (Saccharum officinarumL.) Varietas Bulu
Lawang (BL). Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, Vol. 16 (1): 68-80.
Pangaribuan, D.H. 2010. Analisis Pertumbuhan Tomat pada Berbagai Jenis Pupuk
Kandang. Seminar Nasional Sains dan Teknologi III. Lembaga
Penelitian Universitas Lampung.
Pratama. I. Y. 2020. Tanaman Tapak Dara, Klasifikasi, Ciri Morfologi, Manfaat
dan Cara Bubidaya. Online. https://dosenpertanian.com/tanaman-tapak- dara/. 23 Juli 2020.
Putra. 2017. Pengaruh Jenis Pupuk Kandang dan Dosis Pupuk NPK pada Hasil
Tanaman Krisan (Chrysanthemum sp.). Jurnal Produksi Tanaman.
5(4):670-676.
42
Punuindoong, S. Kumolontang, W. J. N., Kawulusan. R.I. 2016. Respon Tanaman
Bayam (Amaranthus Tricolor L.) Terhadap Pemberian Berbagai Jenis
Pupuk Organik Pada Tanah Marginal.
PT. Bina Usaha Flora. 2021. Analisis Resiko Pemasaran Tanaman Hias Pot di PT
Bina Usaha Flora. Jawa Barat.
PT. Mastalin Mandiri. 2014. Brosur. PT. Mastalin Mandiri, Jakarta.
Raj, A., K.M. Jhariya and P. Toppe. 2014. Cow Dung For Ecofriendly and
Sustainable Productive Farming. IJSR- International Journal Of
Scientific Research. Volume. 3 ISSN 2277-8179.
Rahma. P.S, 2013.Aplikasi Pupuk kandang dalam meminimalisir pupuk
Anorganik pada Produksi Padi (Oryza sativa L.) Tugas Penelitian
Fakultas Pertsanian Universitas Brawijaya.
Riyani, N., T. Islami, dan T. Sumarni. 2015. Pengaruh Pupuk Kandang dan
Crotalaria juncea L. pada Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kedelai
(Gycine maxL.). Jurnal Produksi Tanaman.3 (7) : 556-563.
Santoso. B. B. 2021 Cara Merawat-Memupuk Tanaman Hias dalam Pot. Online.
https://bbsagriculture.com/2021/03/13/cara-merawat-memupuk- tanaman-hias-dalam-pot-bagian-4-bercocok-tanam-tanaman-hias-dalam- pot/ diakses pada 11 agustus 2021.
Sahetapy, M.M., J. Pongoh dan W. Tilaar. 2017. Analisis Pengaruh Beberapa
Dosis Pupuk Bokhasi Kotoran Ayam Terhadap Pertumbuhan dan
Produksi Tiga Varietas Tomat (Lycopersicum esculentum MIIL.) di
Desa Airmadidi. Jurnal Agri-Sosio Ekonomi. ISSN 1907-4298 Vol 13
(2A).
Sutrisno, M. Hikmat, dan R. Iskandar. 2013. Pengaruh Konsentrasi Zat Pengatur
Tumbuh dan Lama Perendaman terhadap Pertumbuhan Bibit Stek
Teh(camellia sinensis L.). Tugas Penelitian Fakultas Pertanian
UniversitasSiliwangi, Tasikmalaya. 9 hlm.
Sumpena, U. (2001). Budidaya Mentimun. Penebar Swadaya, Jakarta.
Trisna. N. 2013. Pengaruh Berbagai Jenis Zat Pengatur Tumbuh Terhadap
Pertumbuhan Stump Jati (Tectona grandis L.S.). Jurnal Warta Rimba
Vol.1 No.1 Desember 2013
Wijaya kusuma. 2013. Manfaat Tanaman Tapak Dara. http//www.wiki pedia.com.
diakses pada tanggal 9 agustus 2021. Pukul 20.00 wib

Collection

Citation

SISWANTO NPM : 1850100021 and PEMBIMBING : (Ir. Usman, M.Si, dan Ir. Jon Yawahar, M.Si, “RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN VINCA (Catharathus roseus L.)
TERHADAP PEMBERIAN PUPUK KANDANG DAN ZAT PENGATUR
TUMBUH,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 3, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3386.