ANALISIS PERKEMBANGAN PRODUKSI DAGING SAPI DI PROVINSI BENGKULU

Dublin Core

Title

ANALISIS PERKEMBANGAN PRODUKSI DAGING SAPI DI PROVINSI BENGKULU

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan dan faktor-faktor
yang mempengaruhi produksi daging sapi di Provinsi Bengkulu. Penelitian
dilakukan pada bulan Maret hingga bulan April 2023 di Provinsi Bengkulu.
Penentuan lokasi dilakukan secara sengaja. Metode yang digunakan adalah
pendekatan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian perkembangan produksi
mengalami kenaikan secara teratur pada tahun 2006 hingga tahun 2013, pada
bagian faktor-faktor hanya X2 dari tiga variabel bebas yang dimasukkan yang
berpengaruh terhadap variabel terikat (Y).

Creator

LIZA ARYANI
NPM 1850090033
Pembimbing
Edy Marwan
Penguji 1
Edi Efrita
Penguji 2
Elni Elni Mutmainnah

Source

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

15 Juli 2023

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Format

PDF File

Language

BAHASA INDONESIA

Type

JURNAL SKRIPSI

Identifier

Almisah. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produksi Ternak Sapi Di
Kecamatan Darul Makmur Kabupaten Nagan Raya.
Andrianary, M., & Antoine, P. (2019). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi harga
Daging Sapi Domestik di Indonesia.
Badan Pusat Statistik. (2022). Bengkulu Dalam Angka 2022.
Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian. (2021).
Statistik Peternakan dan Kesehatan Hewan 2021/ Livestock and Animal Health
Statistics 2021.
Hardianty, H. (2018). Analisis Pendapatan Peternak Sapi Potong Sistem Perkandangan
Di Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa.
https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/1804-Full_Text.pdf
Kementrian Perdagangan. (2012). Profil Komoditas Daging Sapi.
Lili Sutia, H. R. (2018). Analisis Trend Permintaan Daging Sapi Di Kabupaten Ogan
Komering Ulu Provinsi Sumatera Selatan. 4(1), 41–46.
Maha, H. (2019). Analisis Perkembangan Produksi Karet Indonesia. 66.
Statistik, B. P. (2023). Provinsi Bengkulu Dalam Angka 2023.
Suci, W. (2020). Pengaruh Media Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Al- Islam Di
SMA Muhammadiyah 1 Gisting Kabupaten Tanggamus Tahun Pelajaran 2019 /
2020.
Taufiq Remedy. (2015). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Produksi Jagung
(Studi Kasus: di Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak).
Yudhanto, A. K., & Brawijaya. (2016). Pengaruh Produksi Daging Sapi Dalam Negeri,
Permintaan Daging Sapi, dan Harga Daging Sapi Internasional Terhadap Volume
Impor Daging Sapi di Indonesia (Survei Pada Volume Impor Daging Sapi 2006-
2013). Im, 92.
Yuliani Zulfikar, V., Anis, A., & Satrianto Fakultas Ekonomi Universitas Negeri
Padang Jl Hamka Kampus UNP Air Tawar Barat Padang, A. (n.d.). Analisis
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Produksi Kakao Di Indonesia.

Collection

Citation

LIZA ARYANI NPM 1850090033 et al., “ANALISIS PERKEMBANGAN PRODUKSI DAGING SAPI DI PROVINSI BENGKULU,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed July 26, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3860.