KEARIFAN LOKAL DALAM NOVEL HUJAN BULAN JUNI KARYA SUPARDI DJOKO DAMONO

Dublin Core

Title

KEARIFAN LOKAL DALAM NOVEL HUJAN BULAN JUNI KARYA SUPARDI DJOKO DAMONO

Description

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah kearifan lokal yang terdapat dalam novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono, Dengan tujuan penelitian yaitu mendapatkan pemahaman yang tepat, lengkap, rinci dan mendalam tentang pendeskripsian kearifan lokal dalam novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Adapun teknik analisis data yang peneliti lakukan yaitu teknik analisis dokumen/isi dengan Langkah-langkah 1) mengidentifikasi data kutipan yang mengandung unsur kearifan lokal dalam novel Hujan Bulan Juni, 2) mengelompokkan atau mengklasifikasi nilai kearifan lokal yang terdapat dalam novel Hujan Bulan Juni, 3) menganalisis lebih lanjut sesuai dengan pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan struktural, 4) mendeskripsikan nilai kearifan lokal yang terdapat dalam novel Hujan Bulan Juni, 5) menginterpretasikan nilai kearifan lokal dalam novel Hujan Bulan Juni, 6) menarik kesimpulan. Dari Hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan 1) kearifan lokal dalam Novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono memiliki 5 kearifan lokal yaitu 1) budaya, 2) Norma, 3) etika, 4) kepercayaan, dan 5) adat istiadat, 2) berdasarkan hasil pembahasan dapat disimpulkan bahwa kearifan lokal meliputi 5 jenis dengan data keseluruhan 54 data yang meliputi : 1) kebudayaan 27 data, 2) norma 3 data, 3) etika 7 data, 4) kepercayaan 9 data, dan 5) adat istiadat sebanyak 8 data, 3) novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono memiliki kearifan lokal yang terkandung yaitu kearifan lokal daerah Jawa dan Manado pada penikahan yang dilandasi oleh perbedaan agama yang mana pernikahan tersebut akan menimbulkan banyak permasalah dalam rumah tangga. Berdasarkan kesimpulan maka saran dalam penelitian ini yaitu 1) Penelitian ini dapat dijadikan bahan untuk memperluas ilmu pengetahuan kajian nilai-nilai keraifan local dalam sebuah karya sastra khususnya dalam novel novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono, 2) Bagi masyarakat hasil penelitian ini dapat dijadikan informasi tentang kearifan lokal yang terkandung dalam novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono yaitu gambaran permasalahan percintaan yang berlainan kepercayaan agama, 3) Dalam kaitannya dengan bidang sastra, novel ini juga dapat dijadikan acuan bagi peneliti lain untuk dapat meneliti novel ini dengan kajian yang berbeda, misalnya dilihat dari aspek psikologi yang terdapat dalam novel Hujan Bulan Juni karya Supardi Djoko Damono.

Creator

INTAN PUSPITA SARI
NPM 1988201020
Pembimbing
Loliek Kania Atmaja
Penguji I
Eli Rustinar
Penguji II
Jelita Zakaria

Source

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

23 MARET 2024

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Format

PDF File

Language

BAHASA INDONESIA

Type

JURNAL REPOSITORY

Identifier

A. Suminto Sayuti. 2000. Berkenalan dengan Prosa Fiksi. Yogyakarta: Gama Media.
Abdulsyani. 2015. Sosiologi Skematika, Teori, dan Terapan. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Alfian, Magdalia. (2013). “Potensi Kearifan lokal dalam Pembentukan Jati Diri dan
Karakter Bangsa”. Prosiding The 5 thn ICSSIS; “Ethnicity and Globalization”, di
Jogyakarta pada tanggal 13-14 Juni 2013.
Alfian Rokhmansyah. 2014. Studi dan Pengkajian Sastra: Perkenalan Awal Terhadap Ilmu
Sastra. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Aminuddin. (2011). Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar Baru Algesindo.
Aslan. 2017. Nilai-Nilai Kearifan Lokal dalam Budaya Pantang Larang Suku Melayu
Sambas. Ilmu Ushuluddin, 16(1), 11-20.
Fananie, Zainuddin. 2002. Telaah Sastra. Surakarta: Universitas Muhammadiyah.
Fajarini, U. 2014. Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Universitas Islam
Negeri ( UIN). Jakarta. Diakses pada tanggal 20 Oktober 2015: hal:123-125.
Fian. 2017. Sejarah Asal Ususl Suku Minahasa. http//sejarah-asal-ususl-suku-minahasaminahasa.com. di akses tanggal 20-5-2023.
Haryanto (2013: 368). Pengertian Kearifan Lokal. Eprints UMM.
Haryanto, J. T. (2014). Kearifan Lokal Pendukung Kerukunan Beragama Pada Komunitas
Tengger Malang Jatim. Jurnal Analisa, 21(02), 201-213.
Hendra Kasmi 2019. Nilai-Nilai Religi Dalam Nazam Aceh. Jurnal Metamorfosa. 7, 1 (Jan.
2019), 31-36.
Hilmi, M. Z. (2015). Nilai-Nilai Kearifan Lokal dalam Perilaku Anak Remaja di Desa Sepit
Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur. Journal of Educational Social Studies,
4(2), 87-100.
Istiawati, F. N. (2016). Pendidikan Karakter Berbasis Nilai-nilai Kearifan Lokal Adat
Ammatoa dalam Menumbuhkan Karakter Konservasi. Cendekia, 10(1), 1-18.
J Sutarso. 2012. Menggagas Pencitraan Berbasis Kearifan Lokal. 4(32).
Kosasih, E. 2012. Dasar-dasar Keterampilan Bersastra. Bandung: Yrama Widya.
Mansyur, F. A. (2018). Onina Manga Mancuana Mangenge: Ungkapan Tradisional Orang
Wolio. Disertasi. Yogyakarta: Pascasarjana FIB UGM.
Moleong, Lexy J. 2013. Metode Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. Bandung: PT. Remaja
Rosdakarya.
Nurgiyantoro, B. (2010). Penilaian Pembelajaran Bahasa. Yogyakarta: BPFE.
Nurgiyantoro, Burhan. 2010.Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada Univeristy
Press.
Nurgiyantoro, Burhan. 2013. Teori Pengkajian Fiksi. Yogkyakarta: Gadjah Mada University
Press.
Ratna, Murtiani, A., & Fauzan, W. (2011). Penerapan pendekatan contextual teaching and
learning (CTL) berbasis lesson study dalam meningkatkan kualitas pembelajaran
fisika di SMP Negeri kota Padang. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika. 1. 1-21.
Ratna, Nyoman Kutha. 2011. Antropologi Sastra: Peranan Unsur-unsur Kebudayaan dalam
Proses Kreatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Semi, M. Atar. 2012. Metode Penelitian Sastra. Bandung: Angkasa.
Sumantri, Mohammad Syarif. 2015. Strategi Pembelajaran Teori dan Praktik di Tingkat
Pendidikan Dasar. Jakarta: PT RajaGrafindo.
Susiati, S. (2018). Nilai Budaya Suku Bajo Sampela Dalam Film The Mirror Never Lies
Karya Kamila Andini [The Cultural Values of The Bajo Sampela Ethnic Group in The
Mirror Never Lies Film. By Kamila Andini]. Jurnal Totobuang, 6(2), 297, 311.
Tarigan, Henry Guntur dan Djago Tarigan. 2011. Pengajaran Analisis Kesalahan Berbahasa.
Bandung: Angkasa Bandung.
Wibowo, dkk (2015). Pendidikan Karakter berbasis kearifan lokal disekolah (konsep,strategi,
dan implementasi). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Wahyudi, D. (2014). Peran Keluarga dalam Membina Sopan Santun Anak Desa Galis
Kecamatan Galis Kabupaten Pamekasan. 1(2).

Citation

INTAN PUSPITA SARI NPM 1988201020 et al., “KEARIFAN LOKAL DALAM NOVEL HUJAN BULAN JUNI KARYA SUPARDI DJOKO DAMONO,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 27, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/4033.