KEMAMPUAN BERPIKIR KRITISMATEMATIKA SISWA DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDEDDAN PENDEKATAN METAPHORICAL THINKING

Dublin Core

Title

KEMAMPUAN BERPIKIR KRITISMATEMATIKA SISWA DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDEDDAN PENDEKATAN METAPHORICAL THINKING

Description

Salah satu kemampuan yang sangat penting untuk dimiliki dan dikembangkan siswa adalah kemampuan berpikir kritis. Kemampuan tersebut sangat diperlukan untuk memecahkan masalah sehari-hari maupun permasalahan di masa yang akan datang. Hal ini dikarenakan didalam proses berpikir kritis siswa akan menganalisis, memikirkan ulang, ataupun memunculkan ide-ide baru. Pada kenyataannya, penelitian menunjukkan bahwa proses pembelajaran matematika di sekolah kurang mendorong siswa untuk berpikir kritis. Pendekatan yangdigunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan pembelajaran Open Endeddan pendekatan pembelajaran Metaphorical Thinking.Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas VIII SMP Negeri 1 Seluma yang terdiri atas VIII A, VIII B, VIII C, VIII D. Sampel penelitian ini dipilih acak yaitu kelas VIII B sebagai kelas eksperimen I, kelas VIII C sebagai kelas eksperimen II dan kelas VIII C sebagai kelas kontrol. Data dianalisis dengan Anava Satu Jalur. Berdasarkan hasil Anava ada perbedaan antara kemampuan berpikir kritis matematika siswa pada kelas eksperimen I, eksperimen II dan kelaskontrol. Berdasarkan uji BNT diperoleh bahwa kemampuan berpikir kritis matematika siswa yang berbeda adalah kelas ekperimen I dengan kontrol dan kelas eksperimen II dengan kontrol. Sedangkan perlakuan kelas eksperimen I dengan eksperimen II tidak memberikan kemampuan berpikir kritis matematika yang berbeda.

Creator

Frisca Agnehs
NPM: 1621130008
Pembimbing:
Drs. Masri, M. Si
Penguji 1:
Dra. Nyayu Masyita Ariani, M. Pd
Penguji 2:
Selvi Riwayati, S. Si, M. Pd

Source

Pendidikan Matematika

Publisher

UPT Perpustakaan

Date

17 Oktober 2020

Contributor

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Rights

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Language

Bahasa Indonesia

Identifier

A.M, Sardiman. 2010. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.Abdul Majid.2013. Strategi Pembelajaran. Remaja Rosdakarya: Bandung.Afrilianto, M. (2012). Peningkatan Pemahaman Konsep dan Kompetensi Strategis Matematis Siswa SMP Dengan Pendekatan Metaphorical Thinking. Jurnal Infinity: Jurnal IlmiahProgram Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung.Vol 1-No 2 : 194-197.Arianti, N.W. (2012). Pengaruh Pendekatan Metaphrical Thinking Terhadap Kemampuan PemahamanMatematik SiswaSMP. Karya Ilmiah Portal Publikasi STKIP Siliwangi BandungAyu Novia Sari, Rika Wahyuni, Rosmaiyadi. 2016. PenerapanPendekatan Open-Ended Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Aljabar Kelas VIII SMP Negeri 10. Prodi Pendidikan Matematika STKIP Singkawang, Kalimantan Barat,IndonesiaBadan Standar Nasional Pendidikan. 2006. Permendiknas no 22 Tahun 2006. Standar Isi.Chandra Novtiar , Usman Aripin. 2017. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Dan Kepercayaan Diri Siswa Smp Melalui Pendekatan Open Ended. Program Studi Pendidikan Matematika, IKIP Siliwangi,Universitas Suryakancana.Cholis Sa‟dijah, Inayatul Fithriyah, Sisworo. 2016. Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas Ix-D Smpn 17 Malang. Universitas Negri Malang.Dogan-Dunlap, H. (2007).Reasoning with Metaphors and Constructing an Understanding of The Mathematical Function Concept. Dalam Woo, J.H., Lew, H. C., Park, K. S., &Seo, D. Y. (Eds). Proceedings of the 31stConference of the International Group for the Psychology of Mathematics Education.Vol. 2, pp. 209-216.Eka Prihartini, Putri Lestari, Serly Ayu Saputri. 2016. Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis MatematisMenggunakan Pendekatan Open Ended.Program Studi Pendidikan Matematika, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan SuryaJalan Scientia Boulevard Blok No. 7 Gading Serpong, Tangerang
Fisher, Alec. 2011. Critical Thinking An Introduction Second Edition. UnitedKingdom: Cambridge University Press.Hamzah, Ali dan Muhlisrarini. 2014. Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika. (Jakarta: Raja Grafindo Persada).Hendriana, H. (2012). Pembelajaran Matematika Humanis dengan Metaphorical Thinking untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa. Jurnal Infinity: Jurnal Ilmiah ProgramStudi Matematika STKIP Siliwangi Bandung. Vol 1-No 1 : 95-96.Hendriana, H. dan Soemarmo, U. (2014). Penilaian Pembelajaran Matematika. Bandung: PT. Refika AditamaIbrahim dan Suparni.2009.Strategi Pembelajaran Matematika. Yogyakarta:Bidang Akademik UIN Sunan Kalijaga.Ika Wahyuni, M. Subali Noto, Ayu Nur Hikmah. Pengaruh Pendekatan Metaphorical Thinking Terhadap Kemampuan Literasi. Pendidikan Matematika FKIP UNSWAGATI Cirebon.Kholik, M. 2011. Metode Pembelajaran Konvensional. Diakses dari: http://muhammadkholik.wordpress.com/2011/11/08/evaluasi-pembelaran/. 16 Oktober 2019Kilic, C. 2010. Belgian And Turkish Pre-Service Primary School Mathematics Teacher’ Metaphorical Thinking About Mathematics. Turkey: Education Faculty, Mersin UniversityLestari, K. E. dan Yudhanegara, M. R. (2015). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung. Penerbit: PT. Refika Aditama..Schinck, A.G, Neale, H.W, Pugalee, D.K, & Cifarelli, V.V. (2008). Structures, Journeys, And Tools: Using Metaphors To Unpack Student Beliefs About Mathematics. School Science And Mathematics, 5944-599. Charlotte: The University Of North Calorina.Sugiyono. 2013. Statistika untuk Penelitian. Alfabeta. BandungSuherman, E. Et al. 2003. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung : JICA.Sumaryati, E. & Sumarmo, U. (2013). Pendekatan Induktif-Deduktif Disertai Strategi ThinkPair-Square-Share Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman dan Berpikir Kritis serta Disposisi Matematis Siswa SMA. Jurnal Infinity:Jurnal Ilmiah Program StudiMatematika STKIP Siliwangi Bandung. Vol 2-No 1 : 30.
Sunito Indira. 2013. Metaphorming: Beberapa Strategi Berpikir Kreatif.Yogyakarta. IndeksSusiyati. 2014. Kemampuan Berpikir Kritis dan Kreatif Matematik dalam Pemecahan Masalah. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika Program Pasca Sarjana STKIPSiliwangi, 27 November 2014. Bandung.Syahbana, Ali. 2011. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMP Melalui Pendekatan Contextual Teaching and Learning. Edumatica, 2(1), 45-57.Syahrul. 2013. Model dan sintak pembelajaran konvensional. Diakses dari: http://www.wawasanpendidikan.com/2013/08/model-dan-sintak-pembelajaran-konvenional.html. 16 Oktober 2019Walpole. E. Ronald. 2015. Pengantar Statistik Edisi ke-3. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Citation

Frisca Agnehs NPM: 1621130008 et al., “KEMAMPUAN BERPIKIR KRITISMATEMATIKA SISWA DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDEDDAN PENDEKATAN METAPHORICAL THINKING,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 21, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/455.