ESALAHAN SINTAKSIS PADA KARANGAN EKSPOSISI SISWA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH TERPADU KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

ESALAHAN SINTAKSIS PADA KARANGAN EKSPOSISI SISWA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH TERPADU KOTA BENGKULU

Description

Masalah penelitian ini adalah (1) Bagaimana kesalahan sintaksis bidang frasa pada karangan eksposisi siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu? (2)Bagaimana kesalahan sintaksis bidang klausa/kalimat pada karangan eksposisi siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu? Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kesalahan sintaksis aspek frasadan kalimat dalam karangan eksposisi siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Teaknik pengumpulan data penelitian ini adalah teknik tes. Teknik analisis data adalah (1) Mengoreksi karangan eksposisi siswa dan menandai bagian-bagian karangan eksposisi yang merupakan aspek kesalahan frasa dan kalimat (2) Mengumpulkan data yang berupa kesalahan-kesalahan yang dibuat oleh siswa (3) Mengidentifikasi dan mengklasifikasi kesalahan tahap pengenalan dan pemilahan kesalahan berdasarkan kategori ketatabahasaan (4) Menganalisis masing-masing bentuk sintaksis yang terkumpulkan untuk menentukan persentase kesalahannya (5) Menyimpulkan hasil penelitian analisis kesalahan sintaksis pada karangan eksposisi siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Hasil penelitian adalah (1) Kesalahan penggunaan frasasebanyak 5 atau 55,55%% kalimat dari jumlah keseluruhan karangan, 4 Kesalahan penggunaan kalimatsebanyak 4 atau 44,44%% kalimat dari keseluruhan karangan.

Creator

RIZKI IMELITA PUTRI
NPM: 1621120140
Pembimbing I: Dra. St. Asiyah, M.A
Penguji 1: Dr. Hasmi Sayuthi, M.Pd
Penguji 2:
Dra. Ira Yuniati, M.Pd

Source

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Publisher

UPT Perpustakaan

Date

26 Oktober 2020

Contributor

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Rights

Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Language

Bahasa Indonesia

Identifier

Annas Sudijino. 2006. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.Arikunto Suharsimi, 2013:272 Prosedur Penelitian. Jakarta.Rineka.Cipta.Dalman, 2012. Keterampilan Menulis.Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.Deparemen Pendidikan Nasional, 2005. Kamus Besar Bahasa IndonesiaJakarta. Balai Pustaka.Deparemen Pendidikan Nasional, 2008. Kamus Besar Bahasa IndonesiaJakarta.PT Gramedia Pustaka Utama.Gunawan & Nirmala, Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang DisempurnakanSurabaya. Jaya Abadi.Musrifah,Nurul.1999.AnalisisKesalahanSintaksisPadaKaranganSiswaKelas IIISLTPNegeri13Yogyakarta TahunPelajaran1998-1999.Yogyakarta: IKIPYogyakarta.Nurgiyantoo, Burhan. 2001. Penilaian dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra. Yogyakarta: BPFESetyawati, Nanik. 2010. AnalisisKesalahanBerbahasaIndonesia.Surakarta:YumaPustaka.Supraba,TH.EllisaTesdy.2008.AnalisisPolaPengembanganParagrafdalamKarangan Narasi Siswa Kelas VIII SMP BOPKRI 3 Yogyakarta.Yogyakarta:FBSUNY.Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitataif dan R&D.Bandung : Alfabeta.Tarigan, Henry Guntur, 2008. Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa.Bandung:Angkasa.

Citation

RIZKI IMELITA PUTRI NPM: 1621120140 et al., “ESALAHAN SINTAKSIS PADA KARANGAN EKSPOSISI SISWA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH TERPADU KOTA BENGKULU,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 14, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/536.