ANALISIS USAHA PADA INDUSTRI KERAJINAN BATIK BESUREK MODERN DAN TRADISIONAL DI KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

ANALISIS USAHA PADA INDUSTRI KERAJINAN BATIK BESUREK MODERN DAN TRADISIONAL DI KOTA BENGKULU

Description

Tujuan yang ingin di capai dalam penelitian ini ialahUntuk mengetahui analisis Usaha Industri Kerajinan Batik Besurek Modern Di Kota Bengkulu, Dan Untuk mengetahui analisis Usaha Industri Kerajinan Batik besurek Tradisional Di Kota Bengkulu
Subjek penelitian ini adalah pemilik usaha Batik Printing Adiguna sebagai usaha batik besurek modern dan Pemilik Usaha Batik Tulis Kain Besurek Evrien Mega sebagai usaha batik besurek tradisional. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode wawancara
Jenis penelitian ini yaitu penelitian kualitatif, Analisis data yang dilakukan yaitu menggunakan analisis data SWOT, Analisis Swot mengidentifikasikan Strengths (kekuatan), Weaknesses (kelemahan) pada aspek internal Opportunities (peluang) danThreats (ancaman) pada aspek eksternal dimana menggunakan strategi SO yaitu memanfaatkan Strength (kekuatan) yang di miliki untuk memanfaatkan Opportunities ( peluang) yang ada dalam usaha
Hasil penelitian ini dapat di simpulkan bahwa Kekuatan yang dimiliki oleh Usaha Batik Printing Adiguna yaitu Teknologi sudah modern, Kelemahannya ialah produk kurang dilirik oleh parawisatawan, peluang harga bias bersaing, dan ancaman yaitu produk bisa di duplikasi. Kekuatan yang di miliki oleh Usaha Batik Tulis Evrien Mega produk yang original,, kelemahannya yaitu harga sedikit lebih mahal, kurangnya SDM yang trampil dalam membatik, peluangnya produk diminati oleh parawisatawan, sedangkan untuk ancamannya ialah teknologi mereka yang masih tradisional

Creator

DESRI YELA DEWI
NPM 1621290051
Pembimbing :
Dra.Erwani Yusuf, M.Si
Penguji I:
Dra.Setyaningrum, M.Si
Penguji II:
Rossa Ayuni, M.Pd

Source

PENDIDIKAN EKONOMI

Publisher

UPT.Perpustakaan

Date

14 Desember 2020

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

Bahasa Indonesia

Identifier

Bain Read(1937), Naisbit(2002), Miarso(2007), Djoyohadikusumo(1994) https://dosenit.com/kuliah-it/teknologi-informasi/pengertian-teknologi-menurut-para-ahli
Ichsannudin, dan Amat, P. S. 2017 analisis swot tahun 2017 sebagai pertimbangan menetapkan strategi tahun 2018-2020 pada pt. asfiyak graha medika vol.5 no 2
Iskandar,2016-2017 batik sebagai identitas kultural bangsa indonesia
di era globalisasi vol.3 no 1
Jaya,P. S. 2015 analisis swot pada industri kerajinan batik griya batik mas pekalongan vol.19 no 2
kamus Besar Bahasa Indonesia(1995), Barnes (1980), Sinungan (2000), Smith dan Wekeley (1995), https://www.asikbelajar.com/pengertian-produktivitas-menurut-beberapa-ahli/
Muria, H. 2016: iptek bagi produk ekspor batik besurek perspektif pengerajin lokal (tradisional) Bengkulu vol.7 no 2
Reksohadiprodjo dan Gitosudarmo(1993:1) Mohamad, H. (1994:4) Eko, H. (1994:4), Menurut Assauri (1995)
https://www.google.com/search?safe=strict&ei=T8wqXqCyGuCrtoPgcCKyAI&q=pengertian+produksi+menurut+para+ahli&oq=definisi+produksi

Collection

Citation

DESRI YELA DEWI NPM 1621290051 et al., “ANALISIS USAHA PADA INDUSTRI KERAJINAN BATIK BESUREK MODERN DAN TRADISIONAL DI KOTA BENGKULU,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 17, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/1061.