PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI,
DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA
KARYAWAN ALLBAIK CHICKEN KOTA
BENGKULU

Dublin Core

Title

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI,
DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA
KARYAWAN ALLBAIK CHICKEN KOTA
BENGKULU

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Allbaik Chicken Kota Bengkulu. Jenis penelitian ini menggunakan sampel yang berjumlah 120 orang yang diambil menggunakan sampel sensu atau sampel jenuh. Metode pengumpulan data yaitu menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda, koefisien determinasi (R2), pengujian hipotesis.
Berdasarkan hasil penelitian dapat dilihat Gaya Kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan Allbaik Chicken Kota Bengkulu. Motivasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan Allbaik Chicken Kota Bengkulu. Komunikasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan Allbaik Chicken Kota Bengkulu. Berdasarkan uji koefisien determinasi R2 mempunyai makna bahwa Gaya Kepemimpinan (X1), Motivasi (X2), dan Komunikasi (X3) memberikan kontribusi yang signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y) Allbaik Chicken Kota Bengkulu, sedangkan yang dipengaruhi oleh variabel-variabel lain tidak termasuk dalam penelitian ini.

Creator

JULIANTI ANJARSARI
NPM.1634020241

Pembimbing : Dr. Onsardi, M.M
penguji I:Islamuddin.,S.E.M.E
penguji II:Tezar Arianto.,S.E.,M.M

Source

MANAJEMEN

Publisher

upt perpustakaan

Date

03/04/2021

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Relation

Anoraga, Pandji, 1992. Psikologi Kerja. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Anoraga, Pandji, 1997. Manajemen Bisnis. Jakarta PT. Rineka Cipta

As’ad, M, 1995. Seri Ilmu Manajemen Sumber Daya Manusia: Kepemimpinan Efektif dalam Perusahaan (Suatu Pendekatan Psikologik). Penerbit Liberty. Yogyakarta.

Bangun, Wilson. 2012. “Manajemen Sumber Daya Manusia”. Jakarta: Erlangga

Bryan J. Tampi. 2014, Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Negara Indonesia ( Regional Sales Manado), Jurnal “Acta Diurna” Volume III. No.4, 1-20

Cragan, Jhon, F, & Donald Shiel. 1998. Translating Acholarship Into Practice: Communication Studies Reflecting The Vlue of Theory Based Research to Everdylife. Jurnal

Davis, Keith. 2011. Perilaku Dalam Organisasi. Jakarta: Erlangga

Dharma, Agus. 1984. Gaya Kepemimpinan yang Efektif Bagi Para Manajer. Jakarta : CV. Sinar Baru.

Effendy, Onong, Uchjana. 2006. Ilmu Komunikasi: Teori Dan Praktek. Bandung: Penerbit Remaja Rosda Karya

Elliot et al. 2000. Educational Psychology: Efective Teaching, Effective Learning, 3rd edition. United States of America. Mc Graw Hill Companies.

Eugene,F. Brigham. 2001. Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.

Fahmi, Irham. 2014. Perilaku Organisasi, Teori, Aplikasi dan Kasus. Jakarta : Alfabeta.

Fatmawati, Alvina Puspha Fiki Wahyu Hidayat, Reni Shinta Dewi. 2013. Pengaruh Motivasi, Kompensasi melalui Kepuasan Kerja terhadap Kinerja karyawan (studi kasus PT.Pelindo III Semarang). Diponegoro Journal Of Social and Politic, hal 1-10.Universitas Diponegoro.

George, J.M., dan Jones, G.R. (2005). Understanding and Managing Organizational Behavior (4thed). New Jersey: Upper Saddle River.

Ghozali, Imam. 2012. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. Yogyakarta: Universitas Diponegoro

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Yogyakarta: Universitas Diponegoro

Handoko, T.H. 1999. Dasar – dasar Manajemen Produksi dan Operasi, Edisi Tujuh. Yogyakarta: BPFE

Handoko, T.H. 2000. Meningkatkan Produktivitas Karyawan. Bandung: PT. Kineka Cipta.

Handoko, T.H. (2008). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hamzah B. Uno. (2013). Teori Motivasi dan Pengukurannya: Analisis di Bidang pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu S.P. 2006 Organisai Dan Motivasi – Dasar Peningkatan Produktivitas. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Hasibuan, Malayu S.P. 2009 Manajemen Dasar, Pengertian, Dan Masalah, Jakarta: PT. Bumi Aksara

Haryani. 2010. Analisis Pengaruh Komunikasi, Motivasi, dan Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan PT Arisa mandiri Pratama. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 13(1): h:40-45.

Hersey, Paul, Kenneth H Blanchard and Dewey E Johnson, 1993. Management of Organizational Behavior: Utilizing Human Resources. Edisi Terjemahan. Penerbit Erlangga. Jakarta.

Herujito, Yayat M. 2006. Dasar-dasar Manajemen. Jakarta: PT Grasindo.

Kartono, Kartini. 2008. Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Mangkunegara, A.P. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara, A.P. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara, A.P. 2015. Sumber Daya Manusia Perusahaan, Cetakan Kedua Belas.Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nimran, Umar., 2007, Perilaku Organisasi, Citra Media, Cetakan kelima, Surabaya

Nugroho, M. A. S. (2006). Kewirausahaan Berbasis Spriritual.Yogyakarta: Kayon.


Rivai, Veithzal. 2004, Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Edisi Kedua Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Rivai, Veithzal. 2012, Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan . Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Robert, J. House. (1971). "A path-goal theory of leader effectiveness". Administrative Science Quarterly, Vol.16: 321–339.

Robbins, Stephen P. (1996) Perilaku Organisasi. Alih Bahasa Hadyana Pujaatmaja. Jakarta: Prenhallindo.

Robbins, P Stephen, 1998. Organization Behavior: Concept, Controversies, Applications. Prentice-Hall Inc., New Jersey.

Rogers, Everett, M. 1994. A History Of Communication Study: A Biographicaln Approach: New York: The Free press.

Santoso, S. 2010. Mastering apaa 18. Jakarta: PT. Elex Media Komputiondo.

Setiyawan, Budi dan Waridin. (2006). Pengaruh Disiplin Kerja Karyawan dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja di Divisi Radiologi RSUP Dokter Kariadi. Skripsi Tidak Diterbitkan. Semarang: UDIP.

Siagian, Sondong. P.2002.Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja.Jakrta:PT Rineka Cipta.

Siagian, Sondong. P. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

Sudarmanto. 2009. Kinerja Dan Pengembangan Kompetensi SDM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta

Supardi, dan Anwar Syaiful. 2002. Dasar- Dasar Perilaku Organisasi. UII Pres, Yogyakarta.

Sutikno, Sobry M. 2014. Pemimpin Dan Gaya Kepemimpinan, Edisi Pertama Lombok: Holistica

Sutrisno, Edy. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Jakarta: Kencana

Sutrisno, Edy. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Kelima. Yogyakarta: Prenada Media

Suwatno dan Donni Juni Priansa. 2011. Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Tampubolon, Biatna. D. 2007. Analisis Faktor Gaya Kepemimpinan Dan Faktor Etos Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Organisasi Yang Telah Menerapkan SNI 19-9001-2001. Jurnal Standardisasi. No 9. Hal: 106-115

Thoha, Miftah, 2001. Perilaku Organisasi - konsep dasar dan aplikasinya. Penerbit Rajawali. Jakarta.

Thoha. 2010. Kepemimpinan dalam Manajemen, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. hal. 49-50

Uno, H. B. (2009). Teori Motivasi & Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

Wibowo. 2016. Manajemen Kinerja, Edisi Kelima. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Wijaya Supardo, 2006, Kepemimpinan dalam Manajemen: suatu pendekatan perilaku, Jakarta: Rajawali Press

Format

pdf

Language

bahasa indonesia

Type

jurnal

Collection

Citation

JULIANTI ANJARSARI NPM.1634020241 et al., “PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI,
DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA
KARYAWAN ALLBAIK CHICKEN KOTA
BENGKULU
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 17, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/1859.