PEMBELAJARAN AL QURAN HADIST SECARA DARING PADA
MASA PANDEMI DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 01
NANTI AGUNG
Dublin Core
Title
PEMBELAJARAN AL QURAN HADIST SECARA DARING PADA
MASA PANDEMI DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 01
NANTI AGUNG
MASA PANDEMI DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 01
NANTI AGUNG
Description
Pembelajaran Al Quran Hadist secara daring merupakan salah satu pembelajaran jarak jauh atau dalam jaringan internet di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 01 Nanti Agung.Tujuan Penelitian dalam penelitian ini adalah untuk mengetaui Untuk mengetahui kendala pembelajaran Al Quran Hadist secara Daring pada masa Pandemi di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 01 Nanti Agung.
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara dan dokumentasi.Sumber data dari penelitian ini adalah guru Al Quran Hadist dan siswa di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 01 Nanti Agung.
Berdasarkan hasil penelitian bahwa pembelajaran Al Quran Hadist secara daring selama Pandemi Covid 19 di Madrasah Ibtidiyah Negeri 01 Nanti Agung dilakukan belum maksimal, dikarenakan pembelajaran secara daring oleh guru Al Quran Hadist menggunakan aplikasi WhatsApp dengan cara memberikan materi dan tugas belajar tidak bisa diberikan kepada semua siswa, disebabkan tidak semua siswa memiliki handphone berbasis android dan keterbatasan kuota internet. Disiplin siswa dalam belajat masih sangat rendah dan melaporkan hasil tugas sering tidak sesuai waktu yang telah ditentukan oleh guru. Tidak semua materi pembelajaran Al Quran Hadist bisa dilaksanakan dikarenakan kendala waktu dan perangkat pembelajaran yang terbatas.Kendala Pembelajaran Al Quran Hadist secara daring selama Pandemi Covid 19 di Madrasah Ibtidiyah Negeri 01 Nanti Agung, guru dalam penerapan metode daring pembelajaran Al Quran Hadist masih terkendala jaringan singgal yang jelek di setiap wilayah tempat tinggal siswa tidak sama kualitas jaringan singgalnya dan orang tua siswa terkendala dalam kemampuan finansial untuk membeli handphone android
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data yakni observasi, wawancara dan dokumentasi.Sumber data dari penelitian ini adalah guru Al Quran Hadist dan siswa di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 01 Nanti Agung.
Berdasarkan hasil penelitian bahwa pembelajaran Al Quran Hadist secara daring selama Pandemi Covid 19 di Madrasah Ibtidiyah Negeri 01 Nanti Agung dilakukan belum maksimal, dikarenakan pembelajaran secara daring oleh guru Al Quran Hadist menggunakan aplikasi WhatsApp dengan cara memberikan materi dan tugas belajar tidak bisa diberikan kepada semua siswa, disebabkan tidak semua siswa memiliki handphone berbasis android dan keterbatasan kuota internet. Disiplin siswa dalam belajat masih sangat rendah dan melaporkan hasil tugas sering tidak sesuai waktu yang telah ditentukan oleh guru. Tidak semua materi pembelajaran Al Quran Hadist bisa dilaksanakan dikarenakan kendala waktu dan perangkat pembelajaran yang terbatas.Kendala Pembelajaran Al Quran Hadist secara daring selama Pandemi Covid 19 di Madrasah Ibtidiyah Negeri 01 Nanti Agung, guru dalam penerapan metode daring pembelajaran Al Quran Hadist masih terkendala jaringan singgal yang jelek di setiap wilayah tempat tinggal siswa tidak sama kualitas jaringan singgalnya dan orang tua siswa terkendala dalam kemampuan finansial untuk membeli handphone android
Creator
BRAM KUMBARA
NPM 1719250002
NPM 1719250002
Pembimbing :
Dedy Novriadi, S.Pd.I, M.Pd.I
Dedy Novriadi, S.Pd.I, M.Pd.I
Penguji I:
Surohim, S.SAg, M.SI
Surohim, S.SAg, M.SI
Penguji II:
Nurhadi, MA
Nurhadi, MA
Source
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Publisher
UPT.Perpustakaan
Date
22 Juni 2021
Contributor
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU
Rights
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU
Language
Bahasa Indonesia
Identifier
Ahmadi, Abu.Psikologi Sosial, Jakarta: Rineka Cipta. 2002
Ali, ST.Normah “Problematika Pembelajaran Al-Qur’an Hadist Di Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Kolaka” Jurnal Pemikiran Islam Volume 4 No.2 Desember 2015
Anwar, Ahsani Amalia.“Covid-19 Dan Pembelajaran Daring Mahasiswa FISK IAKN Ambon” Jurnal Emik Volume 3, Nomor 1 Jini
Ar Rasikh, Pembelajaran Al-Qur’an Hadis Di Madrasah Ibtidaiyah, Jurnal Penelitian Keislaman Vol.1. 2019.
Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta:Rineka Cipta. 2019.
Fakhrurrazi “Hakikat Pembelajaran Yang Efektif” Jurnal At-Tafkir Volume .XI Nomor.1 Juni 2018
Fathurrohman, Pupuh. Strategi Belajar Mengajar Melalui Perencenaan Konsep Umum Dan Konsep Islam, (Bandung: PT Refika Aditama),2011
Handayani, Diah. “Penyakit Virus Corona 2019” Jurnal Respir Indo Volume.40 Nomor,2 April 2020
Harsanti, Arni Gemilang. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Volume.4 Nomor,2 Juli 2016
Ibrahim, Sulaiman. Karakteristik Tafsir Al-Qur’an Jurnal Al-Ulum Volume 11, No 2, Desember 2011
Ika Handarini, Oktafia. “Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study Form Home (SFH) Selama Pandemi Covid-19” Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP) Volume 8,Nomor 3 2020
Malik, Oemar. Kurikulum Dan Pembelajaran, Jakarta: PT Bumi Aksara,2011
Mardhiyah. Strategi Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Persta Didik Pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadist” Jurnal Of Islam Education Volume 2 No.1 Juni 2018.
Misbahuddin. Dimensi Keilmuan Dalam Al-qur’an Jurnal At-Taqaddum Volume 6, Nomor 2,November 2014
Mulyasa, E. “Pengembangan Dan Implementasi Kurikulum 2013”, (Bandung: Remaja Rosdakarya,2013)
Nopiyanto, Yahya Eko.“Hambatan Pendidikan Jasmani Generasi 80-an Dalam Pembelajaran Daring Di Tengah Pandemi-19” Jurnal Sporta Saintika Vol 5,No.2 September 2020
Nurhayati. Pengaruh Penerapan Strategi Pembeljaran Kooperatif Student Terhadap Hasil Belajar Al-Qur’an Hadist. Jurnal Ansiru PAI Vol.3 No.1 Januari,2019
Pane, Aprida.“Belajar Dan Pembelajaran” Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman Volume.03 Nomor.2 Desember 2017
Remiswal, “Format Pengembangan Strategi Paikem Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, (Yogyakarta: Graha Ilmu 2013
Rohmanurmeta ,Fauzatul Ma’rufah “Motivasi Dan Hasil Belajar” Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Volume.4 Nomor.2 Juli 20216
Rohmawati, Afifatu. “Efektifitas Pembelajaran” Jurnal Pendidikan Usia Dini Volume 9 Edisi 1 April 2015
Sadikin, Ali. Pembelajaran Daring Di Tengah Wabah Covid-19. Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi Volume,06 Nomor 02 2020
Sunhaji “Konsep Manajemen Kelas Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran” Jurnal Kependidikan Volume.2 Nomor.2 November 2014
Suraijiah, Strategi Pembelajaran Tashwir Vol.2 No.4,Juli 2014
Susanto, Ahmad.“Teori Belajar Dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar” (Jakarta: Kencana Prenada Media Group),2013
Syaiful Bahri Djamarahdan Aswan Zain Strategi Belajar Mengajar, ( Jakarta: Rineka Cipta,2006)
Tauhid, Imam. Peningkatan Motivasi Pemahaman Surat At-Tin Melalui Pembelajaran kooperatif Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Vol.4 No.2 Juli 2016
Tohirin, Psikologi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, Jakarta: PT, Raja Grafindo Persada.2006
Trianto “Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif, (Jakarta: Kencana,2009)
Wahih,Aminudin Aliaras. Membangun Karakter Dan Kepribadian Melalui Pendidikan Agama Islam, (Yogyakarta: Graha Ilmu,2006)
Wulandari, Anggun .“Hubungan Karaktersistik Individu Dengan Pengetahuan Pencegahan Coronavirus Disease 2019 Pada Masyarakat Di Kalimantan Selatan” Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia Volume 15 Nomor 1 Mei 2020
Ali, ST.Normah “Problematika Pembelajaran Al-Qur’an Hadist Di Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Kolaka” Jurnal Pemikiran Islam Volume 4 No.2 Desember 2015
Anwar, Ahsani Amalia.“Covid-19 Dan Pembelajaran Daring Mahasiswa FISK IAKN Ambon” Jurnal Emik Volume 3, Nomor 1 Jini
Ar Rasikh, Pembelajaran Al-Qur’an Hadis Di Madrasah Ibtidaiyah, Jurnal Penelitian Keislaman Vol.1. 2019.
Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta:Rineka Cipta. 2019.
Fakhrurrazi “Hakikat Pembelajaran Yang Efektif” Jurnal At-Tafkir Volume .XI Nomor.1 Juni 2018
Fathurrohman, Pupuh. Strategi Belajar Mengajar Melalui Perencenaan Konsep Umum Dan Konsep Islam, (Bandung: PT Refika Aditama),2011
Handayani, Diah. “Penyakit Virus Corona 2019” Jurnal Respir Indo Volume.40 Nomor,2 April 2020
Harsanti, Arni Gemilang. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Volume.4 Nomor,2 Juli 2016
Ibrahim, Sulaiman. Karakteristik Tafsir Al-Qur’an Jurnal Al-Ulum Volume 11, No 2, Desember 2011
Ika Handarini, Oktafia. “Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study Form Home (SFH) Selama Pandemi Covid-19” Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP) Volume 8,Nomor 3 2020
Malik, Oemar. Kurikulum Dan Pembelajaran, Jakarta: PT Bumi Aksara,2011
Mardhiyah. Strategi Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Persta Didik Pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadist” Jurnal Of Islam Education Volume 2 No.1 Juni 2018.
Misbahuddin. Dimensi Keilmuan Dalam Al-qur’an Jurnal At-Taqaddum Volume 6, Nomor 2,November 2014
Mulyasa, E. “Pengembangan Dan Implementasi Kurikulum 2013”, (Bandung: Remaja Rosdakarya,2013)
Nopiyanto, Yahya Eko.“Hambatan Pendidikan Jasmani Generasi 80-an Dalam Pembelajaran Daring Di Tengah Pandemi-19” Jurnal Sporta Saintika Vol 5,No.2 September 2020
Nurhayati. Pengaruh Penerapan Strategi Pembeljaran Kooperatif Student Terhadap Hasil Belajar Al-Qur’an Hadist. Jurnal Ansiru PAI Vol.3 No.1 Januari,2019
Pane, Aprida.“Belajar Dan Pembelajaran” Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman Volume.03 Nomor.2 Desember 2017
Remiswal, “Format Pengembangan Strategi Paikem Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, (Yogyakarta: Graha Ilmu 2013
Rohmanurmeta ,Fauzatul Ma’rufah “Motivasi Dan Hasil Belajar” Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Volume.4 Nomor.2 Juli 20216
Rohmawati, Afifatu. “Efektifitas Pembelajaran” Jurnal Pendidikan Usia Dini Volume 9 Edisi 1 April 2015
Sadikin, Ali. Pembelajaran Daring Di Tengah Wabah Covid-19. Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi Volume,06 Nomor 02 2020
Sunhaji “Konsep Manajemen Kelas Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran” Jurnal Kependidikan Volume.2 Nomor.2 November 2014
Suraijiah, Strategi Pembelajaran Tashwir Vol.2 No.4,Juli 2014
Susanto, Ahmad.“Teori Belajar Dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar” (Jakarta: Kencana Prenada Media Group),2013
Syaiful Bahri Djamarahdan Aswan Zain Strategi Belajar Mengajar, ( Jakarta: Rineka Cipta,2006)
Tauhid, Imam. Peningkatan Motivasi Pemahaman Surat At-Tin Melalui Pembelajaran kooperatif Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran Vol.4 No.2 Juli 2016
Tohirin, Psikologi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, Jakarta: PT, Raja Grafindo Persada.2006
Trianto “Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif, (Jakarta: Kencana,2009)
Wahih,Aminudin Aliaras. Membangun Karakter Dan Kepribadian Melalui Pendidikan Agama Islam, (Yogyakarta: Graha Ilmu,2006)
Wulandari, Anggun .“Hubungan Karaktersistik Individu Dengan Pengetahuan Pencegahan Coronavirus Disease 2019 Pada Masyarakat Di Kalimantan Selatan” Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia Volume 15 Nomor 1 Mei 2020
Collection
Citation
BRAM KUMBARA
NPM 1719250002
et al., “PEMBELAJARAN AL QURAN HADIST SECARA DARING PADA
MASA PANDEMI DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 01
NANTI AGUNG
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed June 7, 2023, http://repo.umb.ac.id/items/show/2029.
MASA PANDEMI DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 01
NANTI AGUNG
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed June 7, 2023, http://repo.umb.ac.id/items/show/2029.