PENGARUH PENERAPAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP VOLUME PENJUALAN ROTI AROMA BAKERY Jl. BHAYANGKARA KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

PENGARUH PENERAPAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP VOLUME PENJUALAN ROTI AROMA BAKERY Jl. BHAYANGKARA KOTA BENGKULU

Description

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Bauran Pemasaran yang terdiri dari Produk, Harga, Tempat, Promosi Terhadap Volume Penjualan Pada Roti Aroma Bakery Jl. Bhayangkara Kota Bengkulu. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan sampel berjumlah 96 responden, menggunakan teknik accidental sampling. Teknik Pengumpulan data dengan menggunakan observasi dan kuesioner. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis deskriptif, uji asumsi klasik, teknik analisis regresi linier berganda, analisis koefisien determinasi (R2), dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini dapat dilihat dari uji regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS yaitu Y = 3,050 + 0,922 (X1) + 0,287 (X2) + 0,223 (X3) + 0,367 (X4), serta koefisien determinasi R2 = 0.797 yang berarti Produk (X1), Harga (X2), Tempat (X3), dan Promosi (X4) memberikan kontribusi pengaruh sebesar 79,7% terhadap Volume Penjualan dan 20,3% ditentukan oleh faktor- faktor lain diluar model penelitian ini. Dari hasil uji hipotesis secara parsial (Uji T) bahwa Produk (X1) berpengaruh signifikan terhadap Volume Penjualan Roti Aroma Bakery Kota Bengkulu, dengan menunjukkan nilai signifikansi 0,000 < 0,050. Harga (X2) berpengaruh signifikan terhadap Volume Penjualan Roti Aroma Bakery Kota Bengkulu, dengan menunjukkan nilai signifikansi 0,026 < 0,050. Tempat (X3) berpengaruh signifikan terhadap Volume Penjualan Roti Aroma Bakery Kota Bengkulu, dengan menunjukkan nilai signifikansi 0,025 < 0,050. Promosi (X4) berpengaruh signifikan terhadap Volume Penjualan Roti Aroma Bakery Kota Bengkulu, dengan menunjukkan nilai signifikansi 0,012 < 0,050. Dari hasil hipotesis secara simultan (Uji F) menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,050 dengan demikian Ho ditolak Ha diterima. Ini berarti secara bersama- sama Produk, Harga, Tempat, dan Promosi berpengaruh signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap Volume penjualan pada Roti Aroma Bakery.

Creator

ANGGUN VIMANDITA
NPM. 1734020021
Pembimbing :
Drs.Khairul Bahrun, M.M
Penguji I:
Adi Sismanto, SE, M.M
Penguji II:
Dr.Sri Ekowati, M.M

Source

MANAJEMEN

Publisher

UPT.Perpustakaan

Date

29 Juni 2021

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

Bahasa Indonesia

Identifier

Abdurrahman, N.H. 2015. Manajemen Strategi Pemasaran. Bandung: CV. Pustaka Setia

Alma, Buchari.2014.Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Cetakan keenam. Bandung: Alfabeta

Alma. 2004. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Cetakan Keenam. Bandung: Penerbit Alfabeta

Anoraga P. 2000. Manajemen Bisnis. Jakarta : PT. Rineka Cipta

Anoraga, Panji. 2004. Manajemen Bisnis. Jakarta : PT. Rineka Cipta

Asri, Marwan. 1991. Marketing. Edisi Pertama. Jakarta: PT.Rineka Cipta

Assauri Sofjan. 2011. Manajemen Pemasaran. Jakarta : PT Raja grafindo Persada

Assauri, S. 2010. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Raja Grafindo.

Fandy Tjiptono. 1997. Strategi Pemasaran. Yogyakarta : Andi Yogyakarta

Fatihudin, D. 2015. Buku Ajar Metode Penelitian Untuk Ilmu Ekonomi, Manajemen dan Akutansi. Sidoarjo:Zifatama Publishing

Ghozali, Imam. 2006. Aplikasi Analisis Multivarite dengan SPSS. Cetakan Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Ghozali, Imam. 2012. Aplikasi Analisis Multivarite dengan SPSS, Cetakan Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Ghozali, Imam.2015.”Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”.Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Hurriyati, Ratih. 2005. Bauran Pemasaran Dan Loyalitas Konsumen. Bandung: Alfabeta

Karim, Djamaluddin, Jantje L.Sepang, dan Bode Lumanauw. 2014. Marketing Mix Pengaruhnya Terhadap Volume Penjualan Pada PT. Manado Sejati Perkasa Group. EMBA, 2 (1), 421-430.

Kotler P. and G. Amstrong. 2005. Dasar- dasar Pemasaran. Ahli Bahasa: Alexander Sindoro. Edisi Indonesia. Penerbit Prehalindo. Jakarta.
Kotler P, and G. Amstrong. 2008. Prinsip- prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jakarta: Penerbit Airlangga
Kotler Philip,. 1991. Manajemen Pemasaran. Jilid 2. Jakarta: Erlangga

Kotler Philip. 1994. Marketing. Jilid 1, Erlangga, Jakarta

Kotler, Philip, 1996. Manajemen Pemasaran: Analisis, Perencanaan, Implementasi, dan Pengendalian, Jilid 1, Jakarta: Erlangga

Kotler P. 1997. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Penerbit Prenhalindo

Kotler, Philip, AB. Susanto, 2000. Manajmen Pemasaran Di Indonesia, Buku 2, Salemba Empat

Kotler, Philip. 2009. Manajemen Pemasaran. Edisi 1 dan 2. Jakarta: Erlangga

Kotler, Philip.2005. Manajemen Pemasaran, Jilid 1 dan 2. PT. Indeks. Kelompok Gramedia, Jakarta.

Kotler, P dan G Amstrong. 2004. Dasar- dasar Pemasaran. Edisi Kesembilan. Jilid 1. Jakarta: PT. Indeks

Kotler, P dan G Amstrong. 2012. Dasar- dasar Pemasaran. Edisi IX. Alih Bahasa : Alexander Sundoro dan Tim Mark Plus. Jakarta: Indeks

Lupiyoadi, Rambat. 2011. Pemasaran Jasa. Jakarta: Penerbit Salemba Empat

Mukarromah, Siti, Siti Maro’ah, dan Mochammad Mochklas. 2018. Implementasi Strategi Bauran Pemasaran dalam Meningkatkan Volume Penjualan Toko baju Senam Grosir.Com. Eksekutif, 15 (2)

Nitisemito A. 2002. Marketing. Jakarta: Cetakan Kesebelas. Penerbit Ghalia Indonesia

Nurcahyo, Fandry, dan Aniek Wahyuati. 2016. Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Pada Restoran MCDonaild’s Delta Surabaya. Ilmu dan Riset Pemasaran, 5(4)

Riyono, dan Gigih Erlik Budiharja. 2016. Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Produk Aqua. Stie Semarang, 8 (2)

Saladin, Djasmin. 2000. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Salemba Empat

Stanton, WJ. 2008. Fundamentals Of Marketing. Newyork: Mc.Growth Hill Book.Co.inc
Suddin, Andi Faisal. 2013. Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Produk Ayam Pedaging Di Kota Makassar. Ilmu dan Industri Peternakan, 1(1), 1-12.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta

Sugiyono.2010.Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif,dan R&B.Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta

Swastha DH dan Irawan.1990. Manajemen Pemasaran Modern. Edisi Kedua Yogyakarta : Liberty

Swasta Basu, DH dan irawan. 1998. Manajemen pemasaran modern. Yogyakarta : Liberty

Swastha.2000. Manajemen Pemasaran Produk. Yogyakarta: Penerbit Liberty

Swastha, B dan Irawan. 2001. Manajemen Penjualan. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada Press

Swastha, Basu. 2002. Manajemen Pemasaran : Analisa Perilaku Konsumen. Yogyakarta

Swastha, dkk. 2003. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Penerbit Liberty

Swastha, Basu DH, dan Irawan MBA. 2005. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty

Swastha Basu, Ibnu sukotjo. 2007. Pengantar Bisnis Modern (pengantar ekonomi perusahaan modern). Yogyakarta: Liberty. h.211

Tjiptono F. 1995. Strategi Pemasaran. Edisi Pertama. Pnerbit Andi Offset. Yogyakarta.

Tjiptono, Fandy. 2000. Prinsip dan Dinamika Pemasaran. Edisi Pertama. Yogyakarta: J dan J Learning

Winardi. 1992. Promosi dan Reklame. Bandung: PT. Mander Maju

Collection

Citation

ANGGUN VIMANDITA NPM. 1734020021 et al., “PENGARUH PENERAPAN BAURAN PEMASARAN TERHADAP VOLUME PENJUALAN ROTI AROMA BAKERY Jl. BHAYANGKARA KOTA BENGKULU,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed May 8, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/2064.