PENGARUH LIFE STYLE, CELEBRITY ENDORSER DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK OLAHRAGA MEREK ADIDAS DI KECAMATAN GADING CEMPAKA KOTA BENGKULU

Dublin Core

Title

PENGARUH LIFE STYLE, CELEBRITY ENDORSER DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK OLAHRAGA MEREK ADIDAS DI KECAMATAN GADING CEMPAKA KOTA BENGKULU

Description

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Life Style, Celebrity Endorser Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Olahraga Merek Adidas Di Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu baik secara parsial maupun secara simultan.
Objek penelitian ini adalah konsumen atau pengguna produk olahraga merek Adidas di Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu, dengan metode pengambilan sampel insidental sampling. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 130 orang. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner lalu data diolah menggunakan SPSS versi 24.
Dengan menggunakan teknik analisis data regresi liner berganda, hasil peneltian ini dapat disimpulkan bahwa variabel life style berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, celebrity endorser berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

Creator

NURMAN HALIM
NPM. 1834020302


Pembimbing
Dr.Meilaty Finthariasari,S.E,M.M
Pengguji 1
Dr. Taufik Bustami., M.M
Pengguji 2
M. Galy Nyoman, A.P, M.M

Source

MANAJEMEN

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

30 NOVEMBER 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

UPT PERPUSTAKAAN

Identifier

Aaker, D, A. 2017. Managing Brand Equity Capitalizing on the Value of a Brand Name. New york: Free Pres.

Budi Prasadja, Rio. 2009. Psikologi Pelayanan Jasa Hotel,Restoran Dan Kafe. Jakarta: Erlangga.

Danang Suyanto. 2015. Prilaku Konsumen Dan Pemasaran. Jakarta: CAPS.

Ferrinadewi, Erna. 2008. Merek Dan Psikologi Konsumen Implikasi Pada Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Ghozali, Iman. 2012. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Universitas Diponegoro.

Handayani. 2003. Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan Untuk Menaikan Pangsa Pasar. Jakarta: Rineka cipta.

Joseph F. Hair, J., Black, W. C., Babin, B. J., & Anderson, R. E. 2009. Multivariate Data Analysis. New Jersey: Pearsion Prentice Hall. www.amazon.com/dp/0138132631/ref=cm_sw_r_awdo_navT_g_10JB0S6TNZKF1C1H9ZM6

Kasali, Rhenald. 2011. Membidik Pasar Indonesia Segmentasi Targeting Dan Positioning. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Keller, Kevin Lane. 2013. Strategi Brand Manajement Building Measuring,and Mnaging Brand Equity,Third Edition. New Jersey: Pearson Education.

Kotler dan Amstrong. 2008. Dasar-Dasar Pemasaran. Jakarta: PT.Indeks

Kotler, P. 2010. Kotler On Marketing. Tanggerang: Karisma Publishing Group.

Kotler, Philip, dan Keller, K, L. 2013. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Nugroho J. Setiadi , S, M. 2003. Prilaku Konsumen Dan Implikasi Untuk Strategi Dan Penelitian Pemasaran. jakarta: Prenada Media.

Royan,Frans, M. 2012. Marketing Selebrities,Selebritis Dalam Iklan Dan Strategi Selebritis Memasarkan Diri Sendiri. jakarta: Elek Media Komputindo Kelompok Gramedia.

Schiffman L, dan Kanuk L, L. 2008. Prilaku Konsumen. jakarta: Indeks.

Setiadi,N, J. 2003. Prilaku Konsumen Konsep Dan Implikasi Untuk Strategi Dan Penelitian Pemasaraan. jakarta: Prenada Media.

Shimp, Terence, A. 2003. Periklanan Promosi Aspek Tambahan Komunikasi Pemasaran Terjemahan Oleh Revyani Sjahrial Dan Dyah Anikasari Edisi Kelima Jilid1. jakarta: Erlangga.

Simamora, Bilson. 2019. Panduan Riset Prilaku Konsumen. jakarta: PT.Gramedia Putaka Utama.

Smith, Keith. 2013. Systems Approaches to Innovation Some PolicyIssues. Oslo,Norway: STEP-Group.

Solomon, Michael R. 2011. Consumer Behavior Buying Having ,and Being Ed. New Jersey,USA: Pearsion Prentice Hall.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Alfabeta.

Sunarto. 2006. Pengantar Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: USTPRESS

Sutisna. 2001. Prilaku Konsumen Dan Komunikasi Pemasaran. jakarta: PT.Remaja Rosdakarya.

Tjiptono, Fandi. 2008. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi.

Widyatama, Redra. 2017. Pengantar Periklanan. Yogyakarta: Pustaka Book Publisher.

Wijayanti, Irene Diana Sari. 2008. Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: Mitra Cendekia.

JURNAL :
Asmai, iskak. 2008. “Pengaruh Penggunaan Selebriti Dalam Iklan Terhadap Niat Beli Konsumen.” Siasat Bisnis 12(2): 71–88.

Darojat, Tubagus Ahmad. 2020. “Effect of Product Quality, Brand Image And Life Style Against Buying Decision.” Journal of Management Science (JMAS) 3(2): 51–57.

Febriyanti, Rizky Suci, and Wahyuati Anik. 2016. “Pengaruh Celebrity Endorser Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Minat Beli.” Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen2 5(5): 1–18.

Herawaty, Tetty, Pratami Wulan Tresna, and Hatiqah. 2019. “The Influence of Lifestyle on the Process of Purchase Decision (A Study on Android Users Community).” Review of Integrative Business and Economics Research 8(2): 344–51.

Idham Chalid. 2016. “Pengaruh Fasilitas WI-FI Gratis Dan Gaya Hidup Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Di Kedai Bandung Bengkulu.” Skripsi.Bengkulu.

Ikawati, Kartina, Theresia Militina, and Gusti Noorlitaria Achmad. 2021. “The Effect of Celebrity Endorsers and Advertising Attractiveness on Brand Image and Purchase Decisions for Tokopedia Application Users in Samarinda.” International Journal of Economics, Business and Accounting Research (IJEBAR) 5(2): 461–71. http://www.jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR/article/view/2625.

Lestari, S, and S S Noersanti. 2020. “… PT. Lumbung Bumi Perkasa)/Price Effect Of Product Quality, Promotion And Brand Image On The Purchase Decision Of Kingkong Brand ….” Pengaruh Kualitas Produk …: 1–20. http://repository.stei.ac.id/id/eprint/2423.

Lubis, Desy Irana Dewi Lubis; Rahmat Hidayat. 2017. “Pengaruh Citra Merek Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Sekolah.” Dictionary of Statistics & Methodology 5(1): 15–24. http://journals.synthesispublication.org/index.php/ilman%0APengaruh.

Miati, Iis. 2020. “Pengaruh Citra Merek (Brand Image) Terhadap Keputusan Pembelian Kerudung Deenay (Studi Pada Konsumen Gea Fashion Banjar).” Abiwara : Jurnal Vokasi Administrasi Bisnis 1(2): 71–83.

Mohammad Yusuf Farhan. 2015. “Pengaruh Citra Merek,Desain Produk,Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Nike.” skripsi.17 januari 2017.

Mongisidi, Sweetly Jane, Fakultas Ekonomi, and Jurusan Manajemen. 2019. “Pengaruh Lifestyle Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Nike (Studi Kasus Manado Town Square).” Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi 7(3).

Nurul Huda. 2012. “Pengaruh Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Motor Scuter Matik Yamaha.” skripsi.Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanudin.Makasar.

Parengkuan, Dkk. 2004. “Analisis Pengaruh Brand Image Dan Celebrity Endorsment Terhadap Keputusan Pembelian Produk Shampo Head and Shoulder.”

Ramadhani, Ira, and Prameswara Samofa Nadya. 2020. “Pengaruh Celebrity Endorser Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Fesyen Muslim Hijup.” Prosiding Konferensi Nasional Ekonomi Manajemen dan Akuntansi (KNEMA) 1177.

Rusdiana, Wisudawati. 2014. “Pengaruh Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Tas Hermes Tiruan Pada Wanita Karir.” Skripsi.Bengkulu.

Rusniati; Fariany, Rina. 2016. “Pengaruh Lifestyle Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Secara Online.” Prosiding Seminar Nasional ASBIS 2016: 330.

Umbola, Fitriana, Priska Mawuntu, and Michel Potolau. 2019. “The Influence of Brand Image and Price Perception on Purchase Decisions.” Jurnal Entrepreneur dan Entrepreneurship 8(2): 16–21

Wijayanti, Ratna. 2018. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumenter Terhadap Pembelian Pembersih Wajah Ovale.”

Yuliana. 2009. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Pelanggan Pasar Swalayan Dengan Kepuasan Sebagai Variabel Intervening.” Excellent.Surakarta.

Yuri Ardianto. 2013. “Pengaruh Celebritiy Endorses Dan Brand Association Terhadap Keputusan Pembelian Shampo Clear Men.” Skripsi.Yogyakarta.










Collection

Citation

NURMAN HALIM NPM. 1834020302 et al., “PENGARUH LIFE STYLE, CELEBRITY ENDORSER DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK OLAHRAGA MEREK ADIDAS DI KECAMATAN GADING CEMPAKA KOTA BENGKULU,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 26, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3018.