PENGARUH DIGITAL MARKETING, TREND FASHION, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN
(Studi Pada Konsumen di Toko Lova Bengkulu)

Dublin Core

Title

PENGARUH DIGITAL MARKETING, TREND FASHION, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN
(Studi Pada Konsumen di Toko Lova Bengkulu)

Description

Penelitian ini bertujuan 1) untuk mengetahui pengaruh Digital Marketing terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu. 2) untuk mengetahui pengaruh Tren Fashion terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu. 3) untuk mengetahui pengaruh Word Of Mouth terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu. 4) untuk mengetahui pengaruh Digital Marketing, trend Fashion dan Word Of Mouth terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu. Populasi penelitian ini adalah seluruh konsumen yang berbelanja di Toko Lova Bengkulu pada bulan Januari 2022 yang diperkirakan sebanyak ± 500 orang. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan teknik nonprobality sampling dengan metode “sampling insidental” untuk menentukan sampel penelitian. Jika subjeknya kurang dari 100 orang dapat diambil 10-15% atau 20-25% atau lebih. Maka sampel dalam penelitian ini diambil sebesar 25% x 500 = 125 orang sampel. Maka jumlah sampel dalam penelitian ini ditentukan sebanyak 125 sampel.
Ada beberapa teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini, diantaranya Uji Instrumen, Uji Asumsi Klasik, Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Determinasi dan Uji Hipotesis. Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh Digital Marketing, trend Fashion dan Word Of Mouth terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu, di dapat persamaan regresi Y = 1.704 + 0.757 (X_1) + 0.650 (X2)+ 0.273 (X3). Lalu hasil Uji t terdapat Digital Marketing yaitu t_hit>t_(α/2) (14.611> 1.979) dan (sig α = 0,000 < 0,050), Trend Fashionyaitu t_hit>t_(α/2) (2.583> 1.979) dan (sig α = 0,000< 0,050), Word Of Mouthyaitu t_hit>t_(α/2) (2.216> 1.979) dan (sig α = 0,023< 0,050). Sehingga dapat disimpulkan bahwa Digital Marketing, trend Fashion dan Word Of Mouth berpengaruh signifikan terhadap Loyalitas Konsumen pada Toko Lova Bengkulu

Creator

ZAKIA MIRANTIKA EMILIANDARI
NPM: 1834020018
PEMBIMBING
Adi Sismanto, S.E., M.M
PENGUJI 1
ETI ARINI,S.E,M.M
PENGUJI 2
YULIUS WAHYU SETIADI,S.E,M.M

Source

MANAJEMEN

Publisher

UPT PERPUSTAKAAN

Date

30 N0VEMBER 2022

Contributor

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Rights

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

Language

BAHASA INDONESIA

Identifier

Aditya wardhana. (2015). Strategi Digital Marketing dan Implikasinya Pada Keunggulan Bersaing UMKdi Indonesia. In Seminar Nasional Keuangan dan Bisnis IV (pp. 327–337). Universitas Pendidikan Indonesia

Ali, Hasan. (2013). Marketing dan Kasus-Kasus Pilihan. Yogyakarta: CAPS (Center For Academic Publishing Service).

Allsop, D. T., Bassett, B. dan Hoskins, J. A. (2007). Word of Mouth Research: Principles and Applications. Journal of Advertising, 47(4), 398-411. Retrieved from Springer Journal Database.

Alok Kumar Rai, Dan Srivastava Medha. 2013. The Antecedents Of Customer Loyalty: An Empirical Investigation In Life Insurance Context. Journal Of Competitiveness. Vol. 5, Issue 2, Pp. 139-163.

Andy, Sernovitz. 2009. Word of Mouth Marketing:How Smart Companies Get People Talking (Revised Edition). New York : Kaplan Publishing.

Arikunto, (2010). Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Arikunto, S. 2002. Metodologi Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Babin, J. Barry, Yong-Ki Lee, Eun-Ju Kim, Mitch Griffin. Modelling Consumer satisfaction and word-of-mouth: restaurant patronage in Korea. Journal of Service Marketing, 19, 133-139. 2005.

Chaffey, D., & Smith, P. R. (2013). Emarketing Exellence. Planning and optimizing your digital marketing. Abingdon: Routledge.

Chen, L., Zhu, W., Chen, Z., Dai, H., Ren, J., Chen, J., et.al. (2007). Relationship Between Hyperuricemia and Metabolic Syndrome. Journal Zhejiang University Science B, 8(8) ,593–98. Oliver, Riscrd L, (1997), Satisfaction A Behavioral Perspective On The Consumer. McGraw-Hill Education, Singapore

Choiriah, E.N. dan Liana, L., 2019, “Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek, dan Kualitas Layanan TerhadapLoyalitas Pelanggan dimediasi Kepuasan Pelanggan (Studi pada Pelanggan Sepeda Motor Honda di Kota Semarang)”, Jurnal MADIC ISSN: 2443-2601.
Dian Novita Sari, dkk, “Pengaruh Trend Fashion Terhadap Keputusan Pembelian (Survei pada Konsumen Wanita Butik Ria Miranda Cabang Malang)” Jurnal Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang, 2018. Hal. 83

Durianto, Darmadi; Sugiarto; Sitinjak, Tony. (2001). Strategi Menaklukkan Pasar Melalui Riset Ekuitas dan perilaku merek. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Erick, “Universitas Ciputra Entrepreneurship Online (UCEO)” (On-line), tersedia di : http://dulhariz.blogspot.co.id/p/penomena-pakaian-remaja-modern-yang.html. (01 Oktober 2016), dapat dipertanggung jawabkan secara ilmiah.

file:///C:/Users/user2020/Downloads/4085-12515-1-SM%20(2).pdf

Freddy, Rangkuti. 2006. Teknik Mengukur dan Strategi Meningkatkan Kepuasan Pelanggan. Jakarta : Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama.

Gee, C. Y. (1998). Resort Development and Management. Watson-Guptil.

Ghozali imam, (2011). Aplikasi analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Goyette, I., Ricard, L., Bergeron, J., and François Marticotte. 2010. e-WOM Scale: Word-of-Mouth Measurement Scale for e-Services Context. Canadian Journal of Administrative Sciences

Hasan, Ali. 2014. Marketing dan Kasus-kasus Pilihan, Cetakan Kedua. Yogyakarta. CAPS(Center for Academic Publishing Service).

Hasibuan, Malayu. 2008. Manajemen Dasar, Pengertian, Dan Masalah. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hendаriningrum, Retno., Susilo Edy. 2008. Fаshion dаn Gаyа Hidup :Identitаs dаn Komunikаsi. Jurnаl Ilmu Komunikаsi. Volume 6. Nomor 2. Hаlаmаn 25-33. Diаmbil dаri: https://mediа.neliti.com/mediа/publicаtions /103100-ID-fаshion-dаn-gаyа-hidupidentitаs-dаn-kom.pdf. (27 September 2017)

Hines, Tony аnd Mаrgаret Bruce . 2007. Fаshion Mаrketing Contemporаry Issues. Second Edition. Oxford: Elsevier Ltd.

http://repo.umb.ac.id/items/show/2280. (diakeses 23 Oktober 2021)
http://www.pendidikanekonomi.com/2013/02/faktor-faktor-yangmempengaruhi_23.html. (diakeses 23 Oktober 2021)

https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/11182/05.2.%20Bab%20II%20FIX.pdf?sequence=7&isAllowed=y. (diakeses 23 Oktober 2021)

https://duniafashionme.wordpress.com/2016/05/24/5-faktor-yang-mempengaruhi-trend-fashion/. (diakeses 18 Oktober 2021)

https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/13288/1/Skripsi_1505026164_Fajar_Ariyanto.pdf. (diakeses 23 Oktober 2021)

https://jakartaurbanhosting.com/13-faktor-penting-pemasaran-digital/. (diakeses 17 Oktober 2021)
https://www.dewaweb.com/blog/digital-marketing-lengkap/. (diakeses 23 Oktober 2021)
https://www.sodexo.co.id/loyalitas-konsumen/. (diakeses 25 Oktober 2021)

https://media.neliti.com/media/publications/133105-ID-none.pdf
https://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/3834/8/13.UNIKOM_RICKY%20RAMD
NI_BAB%20II.pdf

http://repository.stei.ac.id/5147/3/BAB%202.pdf
http://eprints.uny.ac.id/59795/1/TriwisnuRonoprasetyo_11408141047.pdf
https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/13288/1/Skripsi_1505026164_Fajar_Ari
anto.pdf

http://repository.umy.ac.id/bitstream/handle/123456789/23780/7%20BAB%20III
pdf?sequence=7&isAllowed=y

Hughes RG. Targeting Health Care-Associated Infections: Evidence-Based Strategies. In: Kleinpell RM, Munro CL, Giuliano KK, eds. Patient Safety and Quality: An Evidence-Based Handbook for Nurses: The Agency for Healthcare Research and Quality (AHRQ) 2008.

Hurriyati, R. (2005). Bauran Pemasaran dan Loyalitas Konsumen. Bandung: Alfabeta.

Japarianto, E., Laksmono, P., & Khomariyah, N. A. (2007). Analisa Kualitas Layanan Sebagai Pengukur Loyalitas Pelanggan Hotel Majapahit Surabaya Dengan Pemasaran Relasional Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Manajemen Perhotelan, 3(1), 34-42. https://doi.org/10.9744/jmp.3.1.34-42

J. Supranto. 2016. Statistika Teori dan Aplikasi. Jakarta. Erlangga

Juliansyah Noor. (2011). Metodologi Peneltian. Jakarta: Prenadamedia Grup

Kannan, P. K., & Hongshuang, L. (2016). Digital Marketing: A Framework, Review and Research Agenda. Elsevier, vol. 34(1), pages 22-45. International Journal of Research in Marketing.

Kannan, P. K., & Hongshuang, L. (2016). Digital Marketing: A Framework, Review and Research Agenda.

Kasiram, Moh. 2008. Metodologi Penelitian. Malang: UIN-Malang Pers

Khan , A., Muttakin, M.B dan Siddiqui, J. (2013). Corporate Govermance and Corporate Social Respondibility Disclosures : Evidence From an Emerging Economy. Jurnal Business, 144, 207-223.

Khan, F., & Siddiqui, K. (2013). The Importance of Digital Marketing: An Exploratory Study to Find The Perception and Effectiveness of Digital Marketing amongst The Marketing Proffesionals in Pakistan. Journal of Information Sytems and OperationsManagement , 1-8.

Kordnaeij, et al., 2013. Studying Affecting Factor on Custumers' attitude toward Product with Halal Brand. International Journal Of Islamic and Middle Eastern Finance and Management.

Kotler dan Keller. 2007. Manajemen Pemasaran, Jilid 1, Edisi 12. Jakarta. Indeks.

Kotler dan Keller. 2009. Manajemen Pemasaran, Jilid I, Edisi 13. Jakarta. Erlangga

Kotler, Philip dan Amstrong, Gary. 2012. Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi 13, Jilid 2. Jakarta. Erlangga. layanan sebagai pengukur loyalitas pelanggan Hotel Majapahit Surabaya Manajemen Perhotelan, 3 (1), 34-42.
Margono, (2004). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Penerbit Erlangga. Jakarta.

Maryati. 2010. Strategi Pembelejaran Inkuiri Diakses dari http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/maryati-ssimsi/7strategipembelajaran-inkuiripdf.pdf.

Oliver, R. L. (2008). Satisfaction, A Behavioral Perspective on The Customer. New York: Mc Graw-Hill. Companies Inc

Patton, CarlV., David S. Swicki dan Jeniffer J. Clark. 2016. Basic Mesthods of Policy Analysis and Planning. New York: Routledge.

Pressman, Roger S. Rekayasa Perangkat Lunak : Pendekatan Praktisi (Buku Satu). Yogyakarta : Andi Offset. 2002.

Riduwan, (2004). Metode Riset. Jakarta: Rineka Cipta

Sanusi Anwar, (2011). Metode Penelitian Bisnis, Jakarta: Salmeba Empat. Social Sciences & Humanities, 25(4).

Srivastava, R. K. 2015. How differing demographic factors impact consumers’ loyalty towards national or international fast food chains A comparative study in emerging markets. British Food Journal. Vol. 117 No. 4, pp. 1354- 1376.

Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta.

Sugiyono, (2008). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono, (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&B. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2003. Metode Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sumardy, dkk., 2011. The Power of Word of Mouth Marketing. Jakarta. Gramedia Pustaka Utama.

Supranto dan Limakrisna, Nanda. (2011). Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Titik Wijayanti, “Marketing dan Busana”. (Jakarta: Alex Media Kompotindo, 2017) h.50 3 BW, “Manajemen pemasaran”. (Jakarta: Zainzam, 2015) h.27 4 Eksistensi dan Trend, Op. Cit

Tjiptono, Fandy. (2002). Strategi Pemasaran. Yogyakarta : Penerbit Andi.

Tjiptono. 2019. Strategi Pemasaran Prinsip & Penerapan. Edisi 1. Yogyakarta. Andy

Wardhana, A. (2015). Strategi Digital Marketing dan Implikasinya pada Keunggulan Bersaing UKM di Indonesia.

Zamil, Ahmad M. (2011). The Impact of Word of Mouth (WOM) On the Purchasing Decision of the Jordanian Consumer. Marketing Strategy Journal: Research gate, Issue 20.

Collection

Citation

ZAKIA MIRANTIKA EMILIANDARI NPM: 1834020018 et al., “PENGARUH DIGITAL MARKETING, TREND FASHION, DAN WORD OF MOUTH TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN
(Studi Pada Konsumen di Toko Lova Bengkulu)
,” Repository Universitas Muhammadiyah Bengkulu, accessed April 27, 2024, http://repo.umb.ac.id/items/show/3032.